Jakarta - Neraca perdagangan Indonesia Januari 2016 tercatat surplus US$0,05 miliar setelah pada Desember 2015 mengalami defisit US$0,16 miliar. Bank Indonesia (BI) memperkirakan kinerja neraca perdagangan akan tetap positif dalam mendukung kinerja transaksi berjalan. Direktur Eksekutif Departemen Komunikasi BI, Tirta Segara mengungkapkan, perbaikan neraca perdagangan tersebut didukung oleh turunnya defisit...
News
BCA Gagas Pelatihan “Star Leader Program” untuk Mahasiswa
Bogor – Dalam rangka mendorong peningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM), PT Bank Central Asia Tbk (BCA) mengadakan program pelatihan pengembangan diri dengan tema "Star Leader Program" kepada mahasiswa penerima Beasiswa Bakti BCA dari Universitas Indonesia (UI) dan Institut Pertanian Bogor (IPB). Pelatihan ini termasuk salah satu dari rangkaian acara...
Waspada Banjir, Adira Insurance Bentuk Tim Tanggap Bencana
Jakarta – Setiap awal tahun, warga Indonesia akan menghadapi musim penghujan dimana sebagian besar wilayah mungkin saja akan menghadapi bencana banjir jika musim hujan ini tidak ditangani dengan baik. Namun, untuk mengantisipasi bencana banjir ini, Adira Insurance telah membentuk tim tanggap bencana yang bertujuan untuk memberikan bantuan berupa evakuasi. “Setiap...
Grup Topi Koki Tingkatkan Produksi Beras Sumsel
Jakarta - Dalam rangka meningkatkan produksi dan pasokan beras ke perusahaan, Grup Topi Koki di Palembang melakukan terobosan dengan membuat Inovasi sistem (Tata Air) Irigasi Mikro Unik yang sesuai kondisi persawahan di Sumatera Selatan (Sumsel). Selama ini petani di Sumsel sebagai salah satu daerah lumbung Padi di Indonesia tidak bisa...
Kerjasama Penjaminan UMKM –
Kerjasama Penjaminan UMKM - Direktur Utama Bank DKI, Kresno Sediarsi (kedua kiri) bersama dengan Direktur Utama LPDB KUMKM, Kemas Danial (kiri), Direktur Utama PD Pasar Jaya, Lutfi Rachman (kedua kanan), dan Direktur Utama Jamkrida Jakarta, Chusnul Ma’arif bertumpu tangan usai penandatanganan nota kesepahaman di Jakarta,Senin 15 Februari 2016.Kerjasama ini tentang...
BTN Homerun In Harmony –
BTN Homerun In Harmony - Direktur PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BTN) Sis Apik Wijayanto bersama personil group band Slank saat jumpa pers di markas Slank di Jakarta, Senin 15 Februari 2016.Dalam rangkaian Ulang Tahun ke 66 Bank BTN menggandeng grup band Slank menggelar event lari marathon dengan jarak...
Undian Program FiestaPoin –
Undian Program FiestaPoin – SVP Consumer Deposits Bank Mandiri Setiyo Wibowo [kiri] bersama Direktur Sushi Tei Sonny Kurniawan (kanan) tengah menyerahkan simbolisasi hadiah undian program fiestapoin Sushi Tei kepada Dian Apuleta Singetenta nasabah pemenang undian di Jakarta, Senin 15 Februari 2016. Bank Mandiri terus mengembangkan program fiestapoin sebagai salah satu...
Market Share Astra International Mencapai 50%
Jakarta--PT. Astra Internasional (AI) catatkan total penjualan per Desember 2015 mencapai 1,01 juta unit untuk domestik dan 165 ribu unit untuk tipe Low Cost Green Car ( LCGC). Dalam laporan tertulisanya, AI menyebut, jumlah market share AI untuk penjualan domestik mencapai 50%, sementara untuk LCGC mencapai 56%. Dari jumlah tersebut,...
Marak Aksi Beli, IHSG Ditutup Menguat 26 Poin
Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 26.33 poin atau 0,56% ke level 4,740.72 pada perdagangan Senin, 15 Febuari 2016. Penguatan ini ditopang oleh aksi beli invetor, khususnya terhadap saham unggulan. Hal ini bisa dilihat dari posisi Indeks LQ45 yang juga ditutup menguat 5.71 poin atau 0,69% ke...
BKPM Promosikan DNI Baru ke Investor AS
Jakarta - Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) akan mempromosikan perubahan Daftar Negatif Investasi (DNI) yang baru diumumkan pemerintah terutama di empat bidang usaha yakni perfilman, e-commerce, farmasi, dan market place kepada investor Amerika Serikat (AS) Kepala BKPM, Franky Sibarani mengatakan, potensi outward investment dari AS pada ketiga bidang usaha tersebut...
