News Update

Tren SDM dan Tech Startup Indonesia Dipaparkan di London

London–Kalangan professional muda di Inggris berkumpul dalam acara Meet the Leader series pada Senin, 21 Agustus 2017. Perkembangan sumber daya manusia (SDM) dan teknologi startup yang sedang booming di Indonesia pun dibahas.

Acara yang diselenggarakan oleh Young Indonesian Professionals’ Association (YIPA) ini, menghadirkan Satya Radjasa, CEO Mercer Indonesia dan David Rimbo, Managing Partner, Transaction Advisory Service EY Indonesia.

David Rimbo sendiri membuka panel diskusi dengan ulasan singkat mengenai perkembangan ekonomi Indonesia yang cukup stabil dan mampu menempati posisi top 5 perkekonomian yang berkembang paling cepat di dunia.

Sementara Satya Radjasa di dalam panel diskusi menunjukkan Human Capital Outlook tahun ini, bahwa kurang dari 40 persen responden survei perusahaan di Indonesia akan melakukan ekspansi tenaga kerja; lebih dari 50 persen akan mempertahankan karyawan; dan sekitar 8 persen akan mengurangi karyawan. Tren ini cukup mirip dalam tiga tahun terakhir. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2 3

Dwitya Putra

Recent Posts

Perluas Akses Investasi, Kini Growin’ by Mandiri Sekuritas Hadir di Livin’ by Mandiri

Jakarta - Growin’ by Mandiri Sekuritas kini hadir di aplikasi Livin’ by Mandiri sebagai langkah… Read More

1 hour ago

Pergerakan Bitcoin Pekan Ini Bakal Dipengaruhi Sejumlah Sentimen Berikut

Jakarta - Salah satu pasar kripto, Bitcoin telah mengalami rebound dari posisi support USD60.000 pada… Read More

2 hours ago

Tepis Isu Akuisisi, Bank Banten Sebut KUB Kesempatan Mengakselerasi Pertumbuhan Bisnis

Tangerang - Manajemen PT Bank Pembangunan Daerah Banten Tbk (Bank Banten) menepis pemberitaan akan diakuisisi… Read More

2 hours ago

Ramai Bank Melakukan Digitalisasi, OJK Tegaskan Pentingnya Perlindungan Data

Jakarta - Industri perbankan di Indonesia semakin gencar melakukan digitalisasi dalam operasionalnya. Sebagai contoh, banyak… Read More

2 hours ago

Suku Bunga KPR AS Naik, Tertinggi dalam Setahun Terakhir

Jakarta - Suku bunga KPR (kredit pemilikan rumah) di Amerika Serikat (AS) naik menjadi 6,36… Read More

2 hours ago

Terapkan Strategi Ini, BNI AM Pede Target Dana Kelolaan Rp34 Triliun di Akhir 2024 Bisa Tercapai

Jakarta - BNI Asset Management (BNI AM) menyebutkan dana kelolaan atau Asset Under Management (AUM)… Read More

3 hours ago