Ekonomi dan Bisnis

Puradelta Lestari Perbanyak Kawasan Komersil

Jakarta–Pengembang kawasan industri PT Puradelta Lestari Tbk (DMAS) terus memperbanyak kawasan komersial di Kota Deltamas.

Direktur Independen Puradelta Lestari, Tondy Suwanto mengatakan,, pengembangan kawasan komersial tersebut merupakan upaya perseroan untuk menjadikan Kota Deltamas sebagai kota mandiri terpadu yang juga memiliki kawasan residensial dan komersial serta beragam fasilitas pendukung lainnya, di samping kawasan industri.

Salah satunya dengan mengadakan Grand Opening Serviced Apartment Le Premier untuk memenuhi permintaan akan akomodasi khususnya dari kalangan ekspatriat yang bekerja di wilayah Cikarang. (Baca juga: 2017, Properti dan Infrastruktur Bisa Jadi Motor Perbankan)

“Kami telah memiliki tim khusus yang mengoperasikan Serviced Apartment Le Premier untuk memberikan pelayanan terbaik bagi para penghuninya,” kata Tondy dalam siaran persnya, Selasa, 29 November 2016.

Tondy menuturkan dari produk serviced apartment ini, pihaknya menargetkan dapat meraih pendapatan berulang sekitar Rp30 miliar per tahun. Perseroan memperkirakan dapat meraup pendapatan berulang mencapai Rp150 miliar pada tahun depan. (Bersambung)

Page: 1 2

Paulus Yoga

Recent Posts

IHSG Dibuka Menguat 0,11 Persen ke Level 7.500

Jakarta - Pada pembukaan perdagangan pagi ini pukul 9.00 WIB (6/11) Indeks Harga Saham Gabungan… Read More

35 mins ago

IHSG Rawan Terkoreksi, Saham ANTM hingga TINS Direkomendasikan Analis

Jakarta - MNC Sekuritas melihat pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) secara teknikal pada hari… Read More

59 mins ago

PP Hapus Tagih Diteken Presiden Prabowo, Jumlahnya Capai Rp8,7 Triliun

Jakarta - Presiden Prabowo Subianto resmi menandatangani Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 47 Tahun 2024 tentang… Read More

3 hours ago

AXA Mandiri Meluncurkan Produk Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera

Suasana saat konferensi pers saat peluncuran Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera di Jakarta. Presiden Direktur… Read More

11 hours ago

Bank NTT dan Bank Jatim Resmi Jalin Kerja Sama Pembentukan KUB

Jakarta - PT. Bank Pembangunan Daerah (BPD) Nusa Tenggara Timur (Bank NTT) resmi menandatangani nota… Read More

11 hours ago

Ekonomi RI Tumbuh 4,95 Persen di Kuartal III 2024, Airlangga Klaim Ungguli Singapura-Arab

Jakarta – Pertumbuhan ekonomi Indonesia pada kuartal III 2024 tercatat sebesar 4,95 persen, sedikit melambat dibandingkan kuartal… Read More

13 hours ago