Pembukaan ASEAN Fest 2023 di Jakarta

Pembukaan ASEAN Fest 2023 di Jakarta

Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo memberikan sambutan saat membuka ASEAN Fest 2023 di Jakarta Convention Center, Jakarta, Selasa 22 Agustus 2023.
Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo (ketujuh dari kiri) bersama Gubernur Bank Sentral Thailand Sethaput Suthiwartnaruepute (ketiga dari kiri) dan Direktur Utama Bank Permata Meliza M. Rusli serta perwakilan negara-negara ASEAN di both Tahiland saat pembukaan ASEAN Fest 2023 di Jakarta Convention Center, Jakarta, Selasa 22 Agustus 2023.
Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo (ketujuh dari kiri) bersama Gubernur Bank Sentral Thailand Sethaput Suthiwartnaruepute (ketiga dari kiri) dan Direktur Utama Bank Permata Meliza M. Rusli serta perwakilan negara-negara ASEAN di both Tahiland saat pembukaan ASEAN Fest 2023 di Jakarta Convention Center, Jakarta, Selasa 22 Agustus 2023.


ASEAN Fest mengundang masyarakat untuk memperoleh pengetahuan sekaligus merasakan semangat ASEAN 2023 melalui ragam kegiatan antara lain seminar, “Kampung ASEAN” sebagai wahana edukasi kultur, karakteristik dan kuliner seluruh negara ASEAN, museum pertemuan ASEAN, serta pameran usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) dan festival inklusi keuangan.
ASEAN Fest yang diselenggarakan oleh Bank Indonesia di Jakarta Convention Center pada 22-25 Agustus 2023, merupakan side event dari ASEAN Finance Ministers and Central Bank Governors Meeting (AMFGM) kedua tahun 2023.  Jakarta, Selasa 22 Agustus 2023. * Zaenal Abdurrani

Related Posts

News Update

Top News