Headline

OJK Ajukan Kenaikan Anggaran 11% Tahun Depan

Sementara pada 2016, gaji dan tunjangan pegawai pindahan dari BI sebagian masih dibiayai oleh bank sentral. Selain itu, OJK juga akan menambah jumlah pegawai sekitar 330 orang, untuk mengisi kekosongan pegawai yang memutuskan untuk kembali ke BI.

“Jadi memang anggaran terbesar di Sumber Daya Manusia (SDM),” ucap Nelson.

Meski anggaran OJK di 2017 mengalami kenaikan sebesar 11%, namun kata dia, rasio pungutan yang dibebankan kepada industri jasa keuangan tidak mengalami perubahan yakni tetap 0,045% dari aset perusahaan per satu tahun.

Jika pungutan yang diterima OJK bertambah, tambah dia, itu karena nilai aset industri jasa keuangan yang meningkat. Selain untuk SDM, penambahan anggaran juga diperlukan untuk rencana menambah kantor perwakilan di masing-masing provinsi.

(berlanjut ke halaman selanjutnya)

Page: 1 2 3

Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

BTN Raih Sertifikat Predikat Platinum Green Building

Suasana saat penyerahan sertifikat Predikat Platinum Green Building dari Green Building Council Indonesia (GBCI) Jakarta.… Read More

8 hours ago

BI Catat DPK Tumbuh 6 Persen per Oktober 2024, Ditopang Korporasi

Jakarta – Bank Indonesia (BI) melaporkan penghimpunan Dana Pihak Ketiga (DPK) pada Oktober 2024 mencapai Rp8.460,6 triliun,… Read More

8 hours ago

Apindo Tolak Kenaikan PPN 12 Persen: Ancam Daya Beli dan Pertumbuhan Ekonomi

Jakarta - Asosiasi Pengusaha Indonesia (APINDO) menolak rencana pemerintah menaikkan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi… Read More

8 hours ago

Jelang Akhir Pekan, IHSG Ditutup Menghijau ke Level 7.195

Jakarta - Indeks harga saham gabungan (IHSG) pada hari ini, Jumat, 22 November 2024, ditutup… Read More

9 hours ago

BI Laporkan Uang Beredar Oktober 2024 Melambat jadi Rp9.078,6 Triliun

Jakarta – Bank Indonesia (BI) mencatat uang beredar (M2) tetap tumbuh. Posisi M2 pada Oktober 2024 tercatat… Read More

9 hours ago

IIF Raih Peringkat Gold Rank pada Ajang Penghargaan ASRRAT

Jakarta - PT Indonesia Infrastructure Finance (IIF) kembali meraih peringkat "Gold Rank" dalam ajang Asia… Read More

9 hours ago