Categories: News UpdatePerbankan

Nih Jurus BTN Pangkas Backlog Rumah

Lebih lanjut dia mengatakan, bahwa pemerintah dan regulator terus memberikan kemudahan untuk memenuhi kebutuhan perumahan di Indonesia. Dari sisi pemerintah sendiri, pemerintah Jokowi sudah memberikan kemudahan dari segi perizinan lewat paket kebijakan.

(Baca juga: Program Sejuta Rumah Terbentur Suplai)

“Pak Jokowi betul-betul memberikan jalan keluar untuk memperbaiki kebutuhan rumah ini, misal, program ada kebijakan nasional seperti kemudahan perizinan, kemudahan di dalam pembiayaan. Misal, dari BI kemudahan LTV, kredit indent dan sebagainya,” ucapnya.

Dia menilai, lewat pelonggaran regulasi yang telah dilakukan oleh pemerintah dan BI menunjukkan komitmennya untuk mendukung sektor properti. “Itulah yang menjadikan dari sisi pemerintah atau regulator telah lakukan pembenahan,” papar Maryono. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2 3

AddThis Website Tools
Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

Kolaborasi BPJS Kesehatan-Kemenkum Dorong Kepesertaan JKN 100 Persen

Jakarta - BPJS Kesehatan bersama Kementerian Hukum (Kemenkum) RI resmi menandatangani nota kesepahaman atau memorandum… Read More

7 hours ago
Meski 327 Saham Hijau, IHSG Ditutup Melemah 0,32 PersenMeski 327 Saham Hijau, IHSG Ditutup Melemah 0,32 Persen

Meski 327 Saham Hijau, IHSG Ditutup Melemah 0,32 Persen

Jakarta – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada hari ini, Kamis, 24 April 2025 berbalik… Read More

7 hours ago

Ini Fokus OJK untuk Dukung Pertumbuhan Aset Industri Dana Pensiun

Jakarta – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat aset industri dana pensiun per Februari 2025 tumbuh… Read More

8 hours ago

RI-Fiji Kian Mesra, Presiden Prabowo Soroti Kerja Sama Iklim hingga Pangan

Jakarta - Presiden RI Prabowo Subianto menegaskan komitmen Indonesia dalam memperkuat kerja sama dengan Republik… Read More

8 hours ago

Citi Indonesia Cetak Laba Bersih Rp2,6 Triliun Sepanjang 2024

Jakarta – Citibank NA Indonesia atau Citi Indonesia membukukan laba bersih sebesar Rp2,6 triliun secara… Read More

8 hours ago