Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) dan Public Expose PT Bank Maspion Indonesia Tbk (BMAS)
Jakarta – Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) dan Public Expose PT Bank Maspion Indonesia Tbk (BMAS) yang digelar di Pacific Century Place, Jakarta, pada Selasa, 27 Mei 2025, menetapkan susunan direksi dan dewan komisaris yang baru.
Dalam rapat tersebut, Junita Wangsadinata diangkat sebagai Direktur Bisnis menggantikan Endah Winarni.
Lalu Jeffrey Bob Karman ditetapkan sebagai Direktur Kredit & Risiko, dan Rony Teja Sukmana sebagai Komisaris Independen Perseroan.
Masa jabatan mereka berlaku hingga penutupan RUPS 2028, efektif setelah memperoleh persetujuan OJK sesuai dengan ketentuan No. 39/SEOJK.03/2016.
Baca juga: Kinerja Bank Maspion Impresif di September 2024, Laba dan Kredit Tumbuh Double Digit
Direktur Utama Bank Maspion, Kasemsri Charoensiddhi, menyatakan bahwa penetapan jajaran baru ini diharapkan memperkuat kapabilitas manajerial perusahaan untuk mendukung strategi pertumbuhan bisnis yang berkelanjutan.
(*efektif setelah memperoleh persetujuan OJK)
Poin Penting Event Belanja Nasional 2025 mencatat transaksi Rp122,28 triliun hingga 5 Januari 2026, melampaui… Read More
Poin Penting BGN menegaskan tidak semua pegawai atau relawan SPPG Program MBG dapat diangkat sebagai… Read More
Poin Penting Pemerintah telah menyetujui pengembangan ekosistem semikonduktor agar Indonesia mampu menyaingi Malaysia di industri… Read More
Poin Penting Defisit APBN 2025 mencapai Rp695,1 triliun atau 2,92 persen PDB, melampaui target awal… Read More
Poin Penting BSI meluncurkan Lapak BSI di pasar tradisional untuk memperluas inklusi dan literasi keuangan… Read More
Poin Penting DJP menyatakan kooperatif dan mendukung penggeledahan KPK di kantor pusat pajak terkait penyidikan… Read More