Ekonomi dan Bisnis

Ini Langkah Pemerintah Penuhi Kebutuhan Rumah MBR

“Dalam Rancangan Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) pada penyelenggaraan perumahaan yang berkelanjutan, memadai dan layak huni, serta harga yang tejangkau layak beli pada masyarakat. Dalam RPJMN juga telah disusun starategi untuk menghadapi tantangan ketersedian perumahan,” paparnya.

Sebelumnya, Presiden Jokowi belum lama ini telah meresmikan rumah murah (tapak) yang diperuntukkan bagi masyarakat berpenghasilan rendah yang berlokasi di Cikarang Bekasi. Dalam hal ini, Bank BTN sebagai lembaga keuangan yang ditunjuk untuk membiayai rumah murah ini. Kalangan MBR cukup mengeluarkan uang muka sekitar Rp1,12 juta dengan cicilan sekitar Rp800.000 per bulan, untuk dapat memiliki rumah tapak ini.

Baca juga: Pentingnya Strategi Pembangunan Perumahan

Proyek rumah tapak yang bernama Villa Kencana Cikarang ini rencananya akan dibangun di atas lahan seluas 105 hektar di Bekasi dengan total rumah yang akan dibangun sekitar 8.749 unit rumah. Penyediaan rumah murah bagi kalangan MBR ini, bertujuan untuk menyukseskan Program Sejuta Rumah yang dicanangkan oleh Presiden Jokowi.

Pembangunan Villa Kencana Cikarang telah dimulai sejak 2016. Rumah yang dibangun bagi kalangan MBR ini memiliki tipe 25/60 dengan harga per unit mulai dari Rp112 juta hingga Rp141 juta. Masyarakat cukup mengeluarkan DP sebesar 1 persen dan bunga cicilan 5 persen fixed hingga 20 tahun. (*)

 

 

Editor: Paulus Yoga

Page: 1 2 3

Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

Maybank Indonesia Salurkan Rp21,55 Triliun Kredit UMKM per September 2024

Jakarta - PT Bank Maybank Indonesia Tbk (BNII) atau Maybank Indonesia mencatatkan kinerja positif di… Read More

7 hours ago

Mensos Gus Ipul Wanti-wanti: Bantuan Tunai Jangan Digunakan Modal Judi Online

Bengkulu - Menteri Sosial RI, Saifullah Yusuf, mengingatkan masyarakat penerima bantuan sosial (bansos) tunai agar… Read More

8 hours ago

IHSG Sesi I Ditutup Meningkat Hampir 1 Persen, Sentuh Level 7.203

Jakarta - Indeks harga saham gabungan (IHSG) pada perdagangan sesi I hari ini, Selasa, 19… Read More

10 hours ago

AIA Rilis Produk Baru, Premi Disesuaikan Gaya Hidup Sehat Nasabah

Jakarta - PT AIA Financial (AIA) baru saja merilis produk asuransi kesehatan terbaru, AIA Health… Read More

10 hours ago

Jadi Anggota Komite Eksekutif IOPS, OJK Siap Tingkatkan Kualitas Pengawasan Dapen

Bali - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terpilih sebagai anggota Komite Eksekutif Organisasi Dana Pensiun Dunia… Read More

10 hours ago

DPR Soroti Penggunaan QR Code untuk Pertalite: Rumit dan Sulit Diawasi

Jakarta - Anggota Komisi XII DPR RI, Mulyadi, menilai mekanisme pembelian Pertalite menggunakan QR Code yang… Read More

11 hours ago