News Update

Gelar lMF-WB AM 2018, Pemerintah Pacu Infrastruktur Pariwisata

Jakarta–Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan telah ditunjuk sebagai Ketua Panitia Nasional Rangkaian Pertemuan Tahunan Dana Moneter lnternasional dan Bank Dunia Tahun 2018 atau International Monetary Fund-World Bank Annual Meetings 2018 (lMF-WB AM 2018) di Nusa Dua, Bali.

Tak tanggung-tanggung demi menyukseskan acara tersebut, dirinya meminta agar pembangunan infrastruktur di destinasi wisata terpilih dipercepat. Hal tersebut dinilainya penting karena akan menjadi salah satu fasilitas yang disajikan untuk memperkenalkan wisata Indonesia dalam acara tersebut.

“Kami lihat juga pariwisata, akan kami atur peserta yang bawa keluarga agar setelah sidang bisa pergi berkunjung di beberapa tourist destinantion. Ada beberapa daerah turis yang pembangunan dan perbaikan infrastruktur akan kami percepat,” ungkap Luhut di kantor Kementrian Keuangan, Jakarta, Selasa, 13 Juni 2017.

Luhut mengungkapkan, jumlah peserta dalam perhelatan event internasional tersebut diproyeksikan sekira 15.000-17.000 peserta. Jumlah tersebut diproyeksikan bertambah, sebab para peserta mengetahui bahwa event diselenggarakan di lokasi wisata Indonesia. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2

Suheriadi

Recent Posts

Eastspring Investments Gandeng DBS Indonesia Terbitkan Reksa Dana Berbasis ESG

Jakarta - PT Eastspring Investments Indonesia atau Eastspring Indonesia sebagai manajer investasi penerbit reksa dana… Read More

2 hours ago

Transaksi Kartu ATM Makin Menyusut, Masyarakat Lebih Pilih QRIS

Jakarta - Bank Indonesia (BI) mencatat perubahan tren transaksi pembayaran pada Oktober 2024. Penggunaan kartu ATM/Debit menyusut sebesar 11,4… Read More

2 hours ago

BTN Raih Sertifikat Predikat Platinum Green Building

Suasana saat penyerahan sertifikat Predikat Platinum Green Building dari Green Building Council Indonesia (GBCI) Jakarta.… Read More

2 hours ago

BI Catat DPK Tumbuh 6 Persen per Oktober 2024, Ditopang Korporasi

Jakarta – Bank Indonesia (BI) melaporkan penghimpunan Dana Pihak Ketiga (DPK) pada Oktober 2024 mencapai Rp8.460,6 triliun,… Read More

2 hours ago

Apindo Tolak Kenaikan PPN 12 Persen: Ancam Daya Beli dan Pertumbuhan Ekonomi

Jakarta - Asosiasi Pengusaha Indonesia (APINDO) menolak rencana pemerintah menaikkan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi… Read More

3 hours ago

Jelang Akhir Pekan, IHSG Ditutup Menghijau ke Level 7.195

Jakarta - Indeks harga saham gabungan (IHSG) pada hari ini, Jumat, 22 November 2024, ditutup… Read More

3 hours ago