Jakarta–Rapat Dewan Gubernur Bank Indonesia (RDG-BI) pada 16-17 November 2016, memutuskan untuk mempertahankan suku bunga acuannya BI 7-day Reverse Repo Rate di level 4,75%.
Gubernur Bank Indonesia Agus DW Martowardojo mengungkapkan, selain mempertahankan suku bunga acuannya, BI juga menahan suku bunga Deposit Facility sebesar 4% dan Lending Facility sebesar 5,5%.
(Baca juga: Efek Trump, The Fed Diprediksi Tunda Kenaikan Suku Bunga)
Menurutnya, kebijakan moneter tersebut sejalan dengan dengan kehati-hatian Bank Indonesia dalam merespon meningkatnya ketidakpastian pasar global pasca pemilihan umum (Pemilu) Presiden di Amerika Serikat (AS).
Poin Penting IHSG perdagangan perdana 2026 ditutup menguat 1,17% ke level 8.748,13 dengan nilai transaksi… Read More
Poin Penting BEI menargetkan pasar modal RI masuk 10 besar bursa dunia pada 2030 melalui… Read More
Poin Penting Menkeu Purbaya optimistis IHSG tembus 10.000 pada akhir 2026, meski penutupan 2025 hanya… Read More
Poin Penting Presiden Prabowo kembali absen di pembukaan perdagangan BEI 2026 karena menjalani kunjungan kerja… Read More
Oleh Wilson Arafat, Governance, Risk & Compliance (GRC) dan Environmental, Social, and Governance (ESG) Specialist… Read More
Poin Penting IHSG sesi I menguat 0,90% ke level 8.724,90 dengan nilai transaksi mencapai Rp11,86… Read More