Tips & Trick

Beli Asuransi Mobil, Pahami Perbedaan Dua Jaminan Ini

Jakarta – Dalam memilih asuransi mobil, setiap pemilik kendaraan haruslah selektif. Selain perusahaan asuransi yang terpercaya, pemilik kendaraan juga perlu memahami perbedaan jaminan kendaraan yang diberikan. Dengan begitu, asuransi yang dibeli dapat sesuai dengan kebutuhan pemilik kendaraan.

Asuransi Mobil T-Drive dari Tugu Insurance memiliki dua jenis jaminan yang ditawarkan. Jaminan tersebut adalah Total Loss Only (TLO) dan Jaminan Komprehensif. Dua jaminan ini memiliki perlindungan berbeda bagi mobil anda.

Jaminan Total Loss Only akan menjamin kerusakan total hingga lebih dari 75% kerusakan mobil. Selain itu, jaminan ini juga mengganti kehilangan kendaraan akibat pencurian. Sementara itu, Jaminan Komprehensif akan menjamin risiko kerugian atau kerusakan mobil sebagian, seperti benturan atau tabrakan.

Di bulan Oktober ini, Tugu Insurance menawarkan promo menarik berupa diskon 15% untuk Asuransi Mobil T-Drive. Untuk mendapatkannya, anda hanya perlu memasukkan kode voucher OKTODRIVE15 pada saat pembelian asuransi. Promo ini berlaku bagi 100 pembeli pertama sampai dengan 31 Oktober 2020.

Jadi, tunggu apa lagi? Segera manfaatkan promo menarik dan miliki asuransi mobil dari Tugu Insurance. (*) Evan Yulian Philaret

Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

Milenial Merapat! Begini Cara Mudah Memiliki Rumah Tanpa Beban Pajak

Jakarta - Pemerintah telah menyediakan berbagai program untuk mendorong industri perumahan, terutama bagi masyarakat berpenghasilan rendah… Read More

6 hours ago

Indonesia Dorong Komitmen Pendanaan Iklim yang Lebih Adil di COP29

Jakarta – Indonesia dan negara berkembang lainnya menuntut komitmen lebih jelas terhadap negara maju terkait… Read More

7 hours ago

Kapal Milik PHE OSES Selamatkan 4 Nelayan yang Terombang-Ambing di Laut Lampung Timur

Jakarta – Kapal Anchor Handling Tug and Supply (AHTS) Harrier milik Pertamina Hulu Energi Offshore South East Sumatera (PHE… Read More

8 hours ago

Bos Bangkok Bank Ungkap Alasan di Balik Akuisisi Permata Bank

Bangkok – Indonesia dianggap sebagai pasar yang menarik bagi banyak investor, khususnya di kawasan Asia… Read More

8 hours ago

Dukung Program 3 Juta Rumah, BI Siapkan Dua Kebijakan Ini

Jakarta - Bank Indonesia (BI) mendukung program pembangunan 3 juta rumah Presiden Prabowo Subianto yang… Read More

9 hours ago

Koperasi Konsumen Bank Nagari jadi Role Model Holdingisasi Koperasi

Padang - Wakil Menteri Koperasi (Wamenkop) Ferry Juliantono mengapresiasi kinerja Koperasi Konsumen Keluarga Besar (KSUKB)… Read More

9 hours ago