Alarm Bahaya dari PMI Manufaktur, Para Bankir Perlu Kencangkan Sabuk Pengaman

Alarm Bahaya dari PMI Manufaktur, Para Bankir Perlu Kencangkan Sabuk Pengaman

Oleh Karnoto Mohamad, Wakil Pemimpin Redaksi Infobank

BADAI pemutusan hubungan kerja (PHK) yang melanda Indonesia belum usai. Jumlah orang yang terkena PHK sepanjang 2023 yang mencapai 64.000 orang akan berlanjut tahun ini. Kementerian Tenaga Kerja mencatat jumlah PHK enam bulan pertama 2024 mencapai 32.064 orang. Menurut Biro Riset Infobank dalam kajian Rating 105 Bank versi Infobank 2024, badai PHK akan memengaruhi kinerja perbankan melalui dua jalur.

Satu, melemahnya market demand yang memengaruhi penjualan sektor riil yang merembet ke sektor jasa perbankan baik secara langsung maupun tidak. Secara langsung akan berdampak kepada kredit konsumsi seperti kredit pemilikan rumah (KPR) dan pembiayaan kendaraan bermotor. Secara tidak langsung karena dunia usaha berada dalam kurva menurun sehingga mengurangi operasinya karena menurunnya penjualan hingga mengurangi tenaga kerja.

Baca Lengkap Seluruh Artikel dengan Berlangganan

Akses premium konten tanpa batas
Bebas Iklan
Harga Terbaik
Infobanknews Premium - 1 Tahun
Rp 150.000
  • Free 4 Bulan Infobanknews Premium
  • Durasi 1 Tahun
  • Rp 416 / hari
Infobanknews Premium - 6 Bulan
Rp 83.000
  • Free 2 Bulan Infobanknews Premium
  • Durasi 6 Bulan
  • Rp 461 / hari
Infobanknews Premium - 3 Bulan
Rp 42.000
  • Free 1 Bulan Infobanknews Premium
  • Durasi 3 Bulan
  • Rp 466 / hari
Infobanknews Premium - 1 Bulan
Rp 15.000
  • Durasi 1 Bulan
  • Rp 500 / hari

Related Posts

Top News

News Update