Paparan Kinerja Q3-2019 BRI, Kredit Mikro Naik 13%

Paparan Kinerja Q3-2019 BRI, Kredit Mikro Naik 13%

Direktur Utama BRI, Sunarso (tengah) didampingi Direktur Keuangan BRI, Haru Koesmahargyo dan Direktur Bisnis Mikro BRI, Supari tengah memaparkan kinerja keuangan kuartal tiga PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) di Gedung BRI, Jakarta, Kamis (24/10).

Hingga akhir September 2019, BRI secara konsolidasian telah menyalurkan kredit senilai Rp 903,14 Triliun tumbuh 11,65%, lebih tinggi dari industri sebesar 8,59% (data OJK bulan Agustus 2019) dengan NPL 3,08%. “Segmen mikro tumbuh 13,23% yoy dengan proporsinya mencapai sepertiga dari keseluruhan kredit BRI,” imbuh Sunarso. (*)

Related Posts

News Update

Top News