Moneter dan Fiskal

Volatilitas Ekonomi Global dan Domestik Masih Tinggi

“Pelaku bisnis juga memantau berlangsungnya Pilkada serentak di lebih dari 100 pemerintahan daerah provinsi dan pengaruhnya terhadap pertumbuhan ekonomi dalam negeri,” ujar Adrian.

(Baca juga: Prospek Ekonomi Indonesia Masih Mejanjikan)

Di tengah hadirnya berbagai tantangan tersebut, namun, kata dia, ‎perekonomian Indonesia di tahun ini diyakini bakal mencatat angka pertumbuhan yang lebih baik dari tahun lalu, yang tercermin dari naiknya perekonomian di pasar barang dan tenaga kerja serta investasi.

“Optimisme juga ditopang oleh prospek berlanjutnya reformasi lewat serangkaian paket kebijakan yang masih akan dikeluarkan pemerintah, kemudian tax amnesty juga bisa memberikan sentimen positif,” ucap Adrian.‎ (*)

 

 

Editor: Paulus Yoga

Page: 1 2

Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

Caturkarda Depo Bangunan (DEPO) Raih Penjualan Rp2,02 Triliun di Kuartal III-2024

Jakarta - PT Caturkarda Depo Bangunan Tbk (DEPO) hari ini mengadakan paparan publik terkait kinerja… Read More

4 hours ago

Utang Luar Negeri RI Naik di Triwulan III 2024, Tembus Rp6.797 Triliun

Jakarta - Bank Indonesia (BI) melaporkan posisi Utang Luar Negeri (ULN) Indonesia pada triwulan III 2024 tercatat… Read More

4 hours ago

Wamenkop Ferry: Koperasi Susu Boyolali Harus jadi Pelaku Industri Pengolahan

Jakarta - Wakil Menteri Koperasi (Wamenkop) Ferry Juliantono turun tangan mengatasi kisruh yang membelit Koperasi Produksi Susu… Read More

5 hours ago

Finalisasi KUB dengan Bank Jatim, Bank Banten Optimis Segera Teken Shareholder Agreement

Serang - PT Bank Pembangunan Daerah Banten Tbk (Bank Banten) menyakini proses kelompok usaha bank… Read More

5 hours ago

MUFG Bank Cabang Jakarta Raih Laba Rp5,88 Triliun di September 2024, Tumbuh 22,74 Persen

Jakarta – MUFG Bank Cabang Jakarta, berhasil mencatatkan kinerja positif pada kuartal III 2024. Berdasarkan… Read More

5 hours ago

IHSG Sesi I Kembali Ditutup Anjlok 1 Persen Lebih ke Level 7.136

Jakarta - Indeks harga saham gabungan (IHSG) pada perdagangan sesi I, hari ini, 15 November… Read More

6 hours ago