News Update

Tingkatkan Layanan, BSM Gandeng Bank Aceh Syariah

Bank Aceh secara resmi beroperasi sebagai bank umum syariah pada 19 September 2016. Per September 2016, Bank Aceh memiliki aset sekitar Rp20,09 triliun. Jaringan operasional Bank Aceh mencapai 142. Mengenai kerja sama kedua bank, Direktur Utama Bank Aceh Syariah mengatakan

“Sebagai bank syariah baru, tentunya kami memerlukan dukungan dari stakeholders. Kerjasama dengan BSM membuka peluang bagi kami untuk mengembangkan Bank Aceh Syariah,” tambah Busra.

Menurut Busra, Aceh memiliki potensi bisnis yang sangat baik bagi pengembangan perbankan syariah disamping karena mayoritas penduduknya Muslim, Aceh pun merupakan satu-satunya wilayah di Indonesia yang menerapkan syariat Islam.

(Baca juga : UUS BPD Aceh Raih Predikat Sangat Bagus)

Dengan adanya 767 kantor cabang di seluruh Indonesia dan didukung oleh ATM BSM dan Mandiri Group, BSM merupakan bank syariah yang memiliki jaringan terluas di Indonesia. “Kami berharap semoga ke depannya akan ada BPD lain yang mengikuti jejak Bank Syariah Aceh sehingga market share bank syariah akan terdorong meningkat,” tutup Agus. (*)

Page: 1 2

AddThis Website Tools
Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

TUGU Siapkan RUPS 29 April, Saham Menguat Jelang Pembagian Dividen

Jakarta - Emiten asuransi PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk (TUGU) dijadwalkan menggelar Rapat Umum… Read More

14 hours ago

Perluas Layanan, Gotrade Buka Cabang di Surabaya

Jakarta — Gotrade Indonesia melakukan ekspansi dengan membuka cabang pertamanya di Surabaya, Jawa Timur. Langkah… Read More

14 hours ago

Aplikasi PINTU Gelar Kompetisi Trading dan Tambah Fitur Baru, Simak Kegunaannya

Jakarta – PT Pintu Kemana Saja (PINTU), mengadakan Moon Rush Pintu Trading Competition Mei 2025… Read More

20 hours ago

Hadapi Tekanan Tarif AS, Anggota DPR Ini Serukan Reformasi Ekonomi RI

Jakarta - Anggota Komisi VI DPR RI, Darmadi Durianto, menyoroti melemahnya daya tahan eksternal Indonesia… Read More

21 hours ago

SRO Luncurkan Sejumlah Program Demi Gaet Investor Perempuan

Jakarta - PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) mencatat, dari total jumlah investor pasar modal… Read More

1 day ago

Negosiasi Tarif Indonesia-AS, Ini Pengaruhnya ke Pasar Modal

Jakarta - Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump, sebelumnya telah menetapkan kebijakan tarif resiprokal terhadap… Read More

1 day ago