Keuangan

Sun Life Bukukan Premi Rp986,6 Miliar

Jakarta–Sun Life Financial Indonesia meraup premi sebesar Rp986,6 miliar sampai September 2016. Adapun aset mereka menjadi Rp9,8 triliun.

Chief Marketing Officer Sun Life Financial Indonesia Shierly Ge menjelaskan, perolehan premi yang diperoleh perusahaannya ini sudah memerhitungkan dengan penggabungan CIMB Sunlife ke dalam Sun Life Financial Indonesia. Akuisisi CIMB Sun Life yang dilakukan perseroan selesai pada September 2016. (Baca juga: Pendapatan Asuransi Jiwa Tumbuh 78,1%)

“Kami baru integrasi (CIMB Sunlife ke dalam Sun Life Financial Indonesia) jadi kami masih belum pisahkan premi dari Sun Life dan CIMB Sun Life. September 2015 premi Sun Life Rp778,8 miliar,” sebut Shierly.

Sebagian besar premi yang didapat perusahaan berpusat di Kanada ini, sebut Shierly, diperoleh  dari jalur distribusi agensi sebesar 58%%. Sedangkan partnership sebesar 42%. “Klaim yang dibayarkan sampai September Rp495 miliar,” tambahnya.

Page: 1 2

Paulus Yoga

Recent Posts

Menkeu: Pembangunan Infrastruktur dan SDM Jadi Fondasi Ketahanan Ekonomi Indonesia

Jakarta - Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan, pembangunan infrastruktur dan sumber daya manusia… Read More

5 hours ago

Dukung Pertumbuhan Bisnis Nasabah, BNIdirect Hadirkan Fitur-Fitur Terbaru

Jakarta – PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI menghadirkan kapabilitas terbaru dari aplikasi… Read More

5 hours ago

Jangan Tunggu Tua, Ini Tips Jago Buat Anak Muda agar Lebih Cerdas Kelola Uang

Jakarta - PT Bank Jago Tbk berkolaborasi dengan organisasi kepemudaan internasional AIESEC mengajak ratusan anak… Read More

5 hours ago

Indonesia Privacy Leader Summit 2024: Memastikan Masa Depan Data yang Aman di Era Digital

Jakarta – Sejak berlakunya Undang-Undang Nomor 27 Tahun 2022 tentang Pelindungan Data Pribadi (UU PDP),… Read More

7 hours ago

Target Ekonomi 8 Persen ‘Dinyinyirin’, Prabowo: Tunggu Tanggal Mainnya!

Jakarta – Presiden terpilih RI Prabowo Subianto mengakui target pertumbuhan ekonomi 8 persen di pemerintahannya… Read More

8 hours ago

Hadiri Festival Literasi Finansial, IFG Life Tegaskan Komitmen Dorong Literasi Keuangan

Jakarta – PT Asuransi Jiwa IFG (IFG Life) bersama dengan para stakeholders di sektor keuangan… Read More

9 hours ago