Keuangan

Sun Life Bukukan Premi Rp986,6 Miliar

Jakarta–Sun Life Financial Indonesia meraup premi sebesar Rp986,6 miliar sampai September 2016. Adapun aset mereka menjadi Rp9,8 triliun.

Chief Marketing Officer Sun Life Financial Indonesia Shierly Ge menjelaskan, perolehan premi yang diperoleh perusahaannya ini sudah memerhitungkan dengan penggabungan CIMB Sunlife ke dalam Sun Life Financial Indonesia. Akuisisi CIMB Sun Life yang dilakukan perseroan selesai pada September 2016. (Baca juga: Pendapatan Asuransi Jiwa Tumbuh 78,1%)

“Kami baru integrasi (CIMB Sunlife ke dalam Sun Life Financial Indonesia) jadi kami masih belum pisahkan premi dari Sun Life dan CIMB Sun Life. September 2015 premi Sun Life Rp778,8 miliar,” sebut Shierly.

Sebagian besar premi yang didapat perusahaan berpusat di Kanada ini, sebut Shierly, diperoleh  dari jalur distribusi agensi sebesar 58%%. Sedangkan partnership sebesar 42%. “Klaim yang dibayarkan sampai September Rp495 miliar,” tambahnya.

Page: 1 2

Paulus Yoga

Recent Posts

Petinggi OJK Mundur Beruntun, Ekonom Desak Konsolidasi Cepat Demi Jaga Stabilitas

Poin Penting Ekonom desak konsolidasi cepat OJK menyusul pengunduran diri beruntun petinggi agar roda organisasi… Read More

16 hours ago

Timing Mundur Petinggi OJK Dinilai Tepat untuk Redam Gejolak Pasar

Poin Penting Mahendra Siregar (Ketua), Mirza Adityaswara (Wakil Ketua), dan dua pejabat OJK lainnya mengundurkan… Read More

16 hours ago

Jejak Karier Mirza Adityaswara, Wakil Ketua DK OJK yang Mundur di Tengah Gejolak IHSG

Poin Penting Mirza Adityaswara mengundurkan diri dari jabatan Wakil Ketua DK OJK tak lama setelah… Read More

17 hours ago

Empat Petinggi OJK Mundur, CELIOS Waspadai Guncangan Ekonomi RI

Poin Penting Empat petinggi OJK mengundurkan diri dalam waktu berdekatan, memicu kekhawatiran terhadap stabilitas dan… Read More

18 hours ago

Peluncuran Produk Asuransi Jiwa Unit Link

Generali Indonesia luncurkan GEN Prime Link, produk asuransi jiwa unit link atau PAYDI yang memiliki… Read More

18 hours ago

Ketua, Wakil Ketua, dan Satu Komisioner OJK Mundur, Siapa Menyusul?

Poin Penting Wakil Ketua DK OJK Mirza Adityaswara resmi mengundurkan diri pada Jumat, 30 Januari… Read More

19 hours ago