News Update

Star Cloud Incar 25 Ribu Pengguna

Jakarta–Telkomsigma akan sasar 25 ribu pengguna dari solusi cloud computing yang baru saja diluncurkan, Star Cloud. Menurut direksi perusahaan, para pengguna ini akan banyak berasal dari kalangan pelaku UMKM dan pengguna individu.

Andreuw Th. A. F, Direktur Bussiness Data Center & Manage Services Telkomsigma mengatakan, selama ini pengguna cloud computing di Indonesia seakan tidak diketahui jumlahnya. Bahkan beberapa menyebutkan masih sangat sedikit yang menggunakan layanan cloud computing ini di Tanah Air.

“Mereka tidak ketahuan menggunakan cloud computing karena di dalam negeri tidak ada yang memberikan layanan tersebut. Ternyata, para pengusaha dalam negeri banyak yang menggunakannya, baik itu ke Azure atau ke Amazon. Sekarang, kami punya layanan yang sama dan kami menargetkan para pengusaha yang sudah memakai layanan dari luar negeri, bisa bertobat dan memakai Star Cloud,” jelasnya. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2

AddThis Website Tools
Paulus Yoga

Recent Posts

IHSG Berpotensi Melemah, Simak 4 Rekomendasi Saham Ini

Jakarta - MNC Sekuritas melihat pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) secara teknikal pada hari… Read More

25 mins ago

INDEF: Jika Danantara Menarik, Saham Bank Himbara Harusnya Naik

Jakarta - Harga saham bank-bank BUMN atau bank himbara terus menurun dalam beberapa bulan terakhir.… Read More

10 hours ago

Bos OJK Beberkan Kendala Perkembangan Keuangan Syariah, Apa Saja?

Jakarta – Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Mahendra Siregar membeberkan sejumlah tantangan dalam… Read More

10 hours ago

Penyaluran Kredit Bank Mestika Solid di 2024, Meningkat 15,50 Persen

Jakarta - Bank Mestika Dharma (Bank Mestika) berhasil membukukan pertumbuhan kredit yang kuat di 2024… Read More

11 hours ago

Kinerja 2024 Moncer, XL Axiata Bagikan Dividen Rp1,12 T

Jakarta - PT XL Axiata Tbk (EXCL) memutuskan untuk membagikan dividen sebesar Rp1,12 triliun atau… Read More

11 hours ago

Terus Ekspansi, XL Axiata Catatkan Lonjakan Laba 45 Persen di 2024

Jakarta - Salah satu emiten telekomunikasi ternama Indonesia, PT XL Axiata Tbk (EXCL) sukses membukukan… Read More

11 hours ago