Nusa Dua–Sarana Multi Infrastruktur (persero) menargetkan komitmen pembiayaan Rp63,6 triliun di 2017. Demi merealisasikan target itu, SMI juga berniat mengeluarkan surat utang.
Direktur Utama SMI Emma Sri Martini menyebut, di tahun depan, perseroannya menargetkan komitmen pembiayaan mencapai Rp63,6 triliun atau naik 35% dibandingkan dengan total komitmen pembiayaan di 2016. Komitmen pembiayaan tersebut meliputi pembiayaan komersial sebesar Rp49,7 triliun, pembiayaan Pemda Rp6,2 triliun. Selain itu ada juga pembiayaan dari PLN eks PIP sebesar Rp7,5 triliun dan pembiayaan berkelanjutan Rp200 miliar.
Sedangkan target outstanding pembiayaan yang bisa diperoleh SMI tahun depan, lanjut Emma, sebesar Rp36,5 triliun atau naik 39% dibandingkan 2016. Target ini meliputi outstanding pembiayaan komersial mencapai Rp27,9 triliun, pembiayaan Pemda Rp18, triliun, pembiayaan PLN eks PIP sebesar Rp6,8 triliun dan pembiayaan berkelanjutan Rp106 miliar.
“Dari sisi pendanaan, kami memiliki banyak pilihan yang masih terbuka di tahun depan seperti dari penerbitan obligasi, pinjaman perbankan sampai USD300 dan juga pembiayaan dari multilateral dan juga mendapatkan dana lewat skema grant,” sebut Emma akhir pekan lalu. (Bersambung ke halaman berikutnya)
Page: 1 2
Jakarta – PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) atau Harita Nickel pada hari ini (22/11)… Read More
Jakarta - Neraca Pembayaran Indonesia (NPI) pada kuartal III 2024 mencatatkan surplus sebesar USD5,9 miliar, di… Read More
Head of Institutional Banking Group PT Bank DBS Indonesia Kunardy Lie memberikan sambutan saat acara… Read More
Pengunjung melintas didepan layar yang ada dalam ajang gelaran Garuda Indonesia Travel Festival (GATF) 2024… Read More
Jakarta - PT Eastspring Investments Indonesia atau Eastspring Indonesia sebagai manajer investasi penerbit reksa dana… Read More
Jakarta - Bank Indonesia (BI) mencatat perubahan tren transaksi pembayaran pada Oktober 2024. Penggunaan kartu ATM/Debit menyusut sebesar 11,4… Read More