News Update

Sky Energy akan Gunakan Dana IPO untuk Tambah Kapasitas Produksi

Jakarta – PT Sky Energy Indonesia resmi mencatatkan saham perdananya di Bursa Efek Indonesia (BEI), Rabu, (28/3/2018). Dengan kode emiten JSKY, perusahaan energi terbarukan itu tercatat sebagai perusahaan ke 569 yang tercacat di BEI.

Perusahaan ini melepas 20% sahamnya ke publik dengan nilai emisi Rp81,3 miliar. Dana hasil IPO tersebut akan digunakan perseroan untuk belanja modal guna menambah kapasitas produksi.

Saat ini, JSKY mampu memproduksi 100 MW untuk modul surya dan 50 MW untuk sel surya. Kapasitas itu akan ditingkatkan menjadi 200 MW melalui pembangunan pabrik baru.

Baca juga: Public Expose Sky Energy Indonesia

“Semua dana hasil IPO ini akan kami alokasikan untuk membeli mesin. Untuk pembelian lahan kami akan gunakan dana dari sumber lain,” ujar Jackson Tandiono, Direktur Utama PT Sky Energy Indonesia Tbk.

Harga saham perdana JSKY diperdagangkan di level Rp600 per saham. Harga tersebut melonjak 50% dibandingkan harga penawaran yang Rp400 per saham.

Dalam aksi korporasi ini, JSKY menunjuk Mirae Asset Sekuritas sebagai pelaksana emisi. (Ari Astriawan)

Risca Vilana

Recent Posts

Bertemu Sekjen PBB, Prabowo Tegaskan Komitmen RI Dukung Perdamaian Dunia

Jakarta - Presiden Prabowo Subianto menegaskan komitmen Indonesia untuk mendukung upaya PBB dalam mewujudkan perdamaian dan keadilan internasional. Termasuk… Read More

22 mins ago

OJK Catat Outstanding Paylater Perbankan Tembus Rp19,82 Triliun

Jakarta – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat outstanding paylater atau Buy Now Pay Later (BNPL) di perbankan… Read More

27 mins ago

Perkuat Inklusi Asuransi, AAUI Targetkan Rekrut 500 Ribu Tenaga Pemasar di 2025

Jakarta - Asosiasi Asuransi Umum Indonesia (AAUI) menargetkan jumlah agen asuransi umum mencapai 500 ribu… Read More

42 mins ago

PermataBank Bidik Bisnis Wealth Management Tumbuh Double Digit di 2025

Jakarta – Di tengah fenomena makan tabungan alias mantab akhir-akhir ini, pertumbuhan antara ‘orang-orang tajir’… Read More

1 hour ago

Kredit UMKM Kian Melambat, OJK Beberkan Penyebabnya

Jakarta – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebut tren pertumbuhan UMKM cenderung melambat, sejalan dengan risiko kredit UMKM… Read More

2 hours ago

OJK Ungkap Dampak Negatif Perbedaan Inklusi dan Literasi Keuangan Indonesia

Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyoroti pentingnya peningkatan inklusi dan literasi keuangan di Indonesia… Read More

2 hours ago