Jakarta–PT PP Properti Tbk (PPRO) bakal mendirikan dua anak usaha yang bergerak di perhotelan dan bangunan komersial.
Pembangunan anak usaha tersebut akan dalam tahap kajian, sehingga bisa meningkatkan kinerja bisnis perusahaan.
”Rencananya masih tahun 2019, dan rencana itu untuk mendorong direktorat itu lebih berkinerja,” ungkap Direktur Teknik dan Operasi PP Properti Galih Saksono, ditemui usai RUPST perseroan di kantor pusat PTPP, Jakarta, Rabu 8 Maret 2017.
Dengan adanya anak usaha tersebut, kata Galih, maka bisnis hotel dan komersial bisa menyumbang 15 persen dari total pendapatan. Sedangkan saat ini masih di posisi 6,3 persen. (Bersambung ke halaman berikutnya)
Page: 1 2
Poin Penting OJK menunjuk Bank Kalsel sebagai Bank Devisa sejak 31 Desember 2025 dengan masa… Read More
Poin Penting Presiden Prabowo mendorong riset kampus berorientasi hilirisasi dan industri nasional untuk meningkatkan pendapatan… Read More
PT Asuransi Jiwa BCA (BCA Life) berkolaborasi dengan PT Bank Central Asia Tbk (BCA) menghadirkan… Read More
Poin Penting Pengawasan OJK disorot DPR karena platform Dana Syariah Indonesia (DSI) masih dapat diakses… Read More
UOB Plaza yang berlokasi di distrik bisnis Jakarta, telah menerima sertifikat dan plakat GREENSHIP Existing… Read More
Poin Penting Pembiayaan UMKM BSI tembus Rp51,78 triliun hingga November 2025, dengan Rasio Pembiayaan Inklusif… Read More