Jakarta – Tren pelaporan terkait Pelaku Usaha Jasa Keuangan (PUJK) terus mengalami peningkatan dari tahun ke tahun. Hal ini bisa dilihat dari jumlah permintaan layanan melalui aplikasi portal perlindungan konsumen […]
Search Results for: OJK
Ini Kata OJK Soal Aset Jiwasraya yang Dilelang ke IFG Life
Jakarta – PT Asuransi Jiwa IFG atau IFG Life dikabarkan telah melakukan lelang atas aset bekas kantor PT Asuransi Jiwasraya (Persero) sebagai salah satu langkah untuk membayar polis bagi nasabah […]
Goncangan Global Masih Tinggi, OJK Minta Perbankan Perhatikan Risiko Pengetatan Likuiditas
Jakarta – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) meminta perbankan memperhatikan risiko pasar dan risiko likuiditas di tengah masih tingginya ketidakpastian global seperti tingkat suku bunga global yang masih tinggi, perkembangan ekonomi Tiongkok, serta […]
OJK, AAUI, dan DAI Gelar Indonesia Insurance Summit 2024
Kegiatan Indonesia Insurance Summit juga berupaya meningkatkan literasi asuransi yang saat ini masih rendah. Dengan literasi asuransi yang meningkat diharapkan dapat mencapai target angka 31,7 persen, sehingga masyarakat semakin memahami […]
OJK Selesaikan 83 Persen Pengaduan Konsumen di Semester I 2024, PUJK Kena Sanksi?
Jakarta – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengumumkan telah menyelesaikan 83,11 persen laporan pengaduan dari konsumen di aplikasi portal perlindungan konsumen (APPK) pada periode 1 Januari sampai 31 Juli 2024. Di […]
OJK Sebut 28 Fintech P2P Belum Penuhi Modal Minimum Rp7,5 Miliar
Jakarta – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat terdapat 28 dari 98 penyelenggara fintech peer to peer (P2P) lending yang belum memenuhi ekuitas minimum Rp7,5 miliar yang mulai berlaku pada 4 […]
OJK Berikan 2.379 Sanksi ke Industri Jasa Keuangan Selama Semester I 2024
Jakarta – Otorisa Jasa Keuangan (OJK) telah memberikan 2.379 sanksi administratif terhadap pelaku sektor jasa keuangan selama semester I 2024. Wakil Ketua Dewan Komisioner OJK Mirza Adityaswara menjelaskan, sanksi tersebut […]
Blokir 6.000 Rekening, OJK Minta Bank Blacklist Nasabah Terindikasi Judi Online
Jakarta – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyatakan mendukung penuh pemberantasan judi online di Indonesia. OJK berkoordinasi erat dengan pemerintah dan aparat penegak hukum dalam Satgas Pemberantasan Judi Online. Atas instruksi […]
Lindungi Pemegang Polis, OJK Tegaskan Akan Maju Terus Lawan Kresna Life di MA
Jakarta – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) diketahui telah mengajukan memori kasasi kepada Mahkamah Agung (MA) atas putusan Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta yang mengabulkan putusan gugatan Michael Steven, pemilik […]
Hingga Juli 2024, OJK Sebut IHSG Melemah 0,23 Persen
Jakarta – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebutkan bahwa, pasar saham Indonesia atau Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hingga 31 Juli 2024 mengalami pelemahan hingga 0,23 persen secara year-to-date (ytd). Meski […]