Jakarta–Otoritas Jasa Keuangan mengapresiasi kinerja pemerintahan Jokowi-JK. Berbagai upaya untuk mendorong perekonomian telah dilakukan pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Jusuf Kalla (JK) selama dua tahun ini. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menilai, upaya-upaya yang ditempuh pemerintah untuk merespon tantangan ekonomi sudah tepat.
“Paket-paket kebijakan, sudah diupayakan untuk merespon, terutama merespon dalam pelemahan ekonomi dunia yang masih berlanjut, terutama sejak dua tahun lalu. Sehingga, respon yang struktural menurut saya sangat diperlukan,” ujar Ketua Dewan Komisioner OJK Muliaman D. Hadad di Jakarta, Kamis 20 Oktober 2016.
Menurutnya, 13 paket kebijakan yang sudah diterbitkan pemerintahan Jokowi-JK sejalan dengan upaya untuk menggenjot roda perekonomian di tengah melambatnya perekonomian global. Salah satunya paket kebijakan ekonomi terkait penyederhanaan dan program izin usaha, serta paket kebijakan lainnya.(Selanjutnya : OJK apresiasi kebijakan terkait strategi keuangan inklusif…)
Page: 1 2
Jakarta – Bangkok Bank sukses mengakuisisi 89,12 persen saham PT Bank Permata Tbk (BNLI) dari Standard Chartered Bank dan… Read More
Jakarta – PT PLN (Persero) dalam mencapai Net Zero Emission (NZE) 2060 membutuhkan investasi mencapai USD700 miliar… Read More
Jakarta - PT Bank Permata Tbk (BNLI) atau Permata Bank memiliki peluang ‘naik kelas’ ke Kelompok Bank… Read More
Jakarta – Presiden Prabowo Subianto optimis pertumbuhan ekonomi Indonesia akan mencapai level 8 persen dalam kurun waktu… Read More
Jakarta - Mahkamah Pidana Internasional (International Criminal Court/ICC) resmi mengeluarkan surat perintah penangkapan terhadap Perdana Menteri Israel, Benjamin… Read More
Makassar – PT Asuransi Maximus Graha Persada Tbk (Maximus Insurance) menyerahkan polis asuransi jaminan diri… Read More