Jakarta–PT Bank MNC Internasional Tbk (MNC Bank) tengah gencar menyasar segmen usaha komersial, salah satunya di sektor properti. Buktinya, meski fokus di segmen konsumer, MNC Bank tetap menggenjot porsi kredit komersial agar terjaga di level 35 persen.
Direktur MNC Bank, Benny Purnomo mengatakan, tahun ini pihaknya menargetkan kredit segmen komersial bisa mencapai Rp4,5 triliun.
“Sampai Juni kita optimis kredit komersial bisa capai Rp4 triliun dan akhir tahun bisa mencapai Rp4,5 triliun,” kata Benny di Gedung MNC Jakarta, Kamis, 6 April 2017. (Bersambung ke halaman berikutnya)
Jakarta – Bangkok Bank sukses mengakuisisi 89,12 persen saham PT Bank Permata Tbk (BNLI) dari Standard Chartered Bank dan… Read More
Jakarta – PT PLN (Persero) dalam mencapai Net Zero Emission (NZE) 2060 membutuhkan investasi mencapai USD700 miliar… Read More
Jakarta - PT Bank Permata Tbk (BNLI) atau Permata Bank memiliki peluang ‘naik kelas’ ke Kelompok Bank… Read More
Jakarta – Presiden Prabowo Subianto optimis pertumbuhan ekonomi Indonesia akan mencapai level 8 persen dalam kurun waktu… Read More
Jakarta - Mahkamah Pidana Internasional (International Criminal Court/ICC) resmi mengeluarkan surat perintah penangkapan terhadap Perdana Menteri Israel, Benjamin… Read More
Makassar – PT Asuransi Maximus Graha Persada Tbk (Maximus Insurance) menyerahkan polis asuransi jaminan diri… Read More