News Update

Mandiri Permudah Investor Ritel Beli Reksa Dana

Jakarta–PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (Mandiri) menyiapkan layanan keuangan non tunai bagi anak perusahaan PT Danareksa (Persero), yakni PT Danareksa Investment Management (‘DIM’) untuk mempermudah investor ritel dalam melakukan pembelian Reksa Dana.

Melalui kerja sama tersebut, investor ritel DIM dapat memanfaatkan layanan Mandiri Auto Debit dan Clickpay untuk solusi transaksi perbankan saat berinvestasi Reksa Dana.

Mandiri Auto Debit merupakan layanan collection dalam fitur Mandiri Cash Management yang berfungsi untuk mendebit sejumlah dana dari rekening investor guna pembayaran tagihan sesuai persetujuan sebelumnya. Sedangkan Clickpay adalah fitur transaksi pembayaran pada situs Reksa Dana Online DIM yang dapat diakses dengan menggunakan nomor Kartu Mandiri Debit.

“Kerja sama ini merupakan dukungan Bank Mandiri pada upaya pendalaman pasar keuangan di Tanah Air melalui peningkatan partisipasi investor ritel lokal,” kata Direktur Digital Banking dan Technology Bank Mandiri Rico Ushtavia Frans di Jakarta, Kamis, 29 September 2016.(Bersambung)

Page: 1 2

Paulus Yoga

Recent Posts

Gandeng Tomoro Coffee, BNI Sekuritas Ajak Gen Z di Depok Melek Pasar Modal

Depok – PT BNI Sekuritas bersama Tomoro Coffee dan Bursa Efek Indonesia (BEI) menggelar Sekolah… Read More

1 hour ago

CIMB Niaga Dorong Optimalisasi Transaksi Mata Uang Lokal Antarnegara

Jakarta - PT Bank CIMB Niaga Tbk (CIMB Niaga) mengajak nasabah, khususnya para pelaku usaha… Read More

2 hours ago

Segera Melantai di BEI, Dua Saham Ini Kompak Masuk Efek Syariah

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) akan kedatangan dua dari tiga perusahaan baru yang… Read More

2 hours ago

Bos BI Beri Sinyal Turunkan Suku Bunga Acuan di 2025

Jakarta - Bank Indonesia (BI) memberi sinyal bakal menurunkan suku bunga acuan atau BI Rate… Read More

3 hours ago

Intip Proyek Properti Mewah Trump Bersama Raja Media RI, dari Lido hingga Bali!

Jakarta - Donald Trump kembali terpilih sebagai Presiden Amerika Serikat setelah memenangkan Pemilu 2024 dengan… Read More

4 hours ago

IHSG Ditutup Melemah ke Level 7.383, Cuma Dua Sektor Ini Menguat

Jakarta - Indeks harga saham gabungan (IHSG) hari ini, 6 November 2024, ditutup merosot 1,44… Read More

4 hours ago