Dilihat dari nominalnya, simpanan dalam rupiah naik 1,31%, dari sebesar Rp4.029 triliun per Oktober 2016 menjadi Rp4.082 triliun di November 2016. Untuk simpanan dalam valas, jumlahnya naik sebesar 3,92% dari sebesar Rp698,9 triliun per Oktober 2016 menjadi Rp726,3 triliun di November 2016
Lebih lanjut dia menambahkan, untuk total simpanan di bank umum per November 2016 sedikit mengalami peningkatan sebesar Rp80,37 triliun atau 1,70% (MoM) dibanding posisi akhir Oktober 2016, yang nilainya menjadi sebesar Rp4.809 triliun.
(Baca juga: Ini Penjelasan LPS Soal Pungutan Restrukturisasi Perbankan)
Bank umum peserta penjaminan per November 2016 berjumlah 118 bank. Terdiri dari 105 bank umum konvensional dan 13 bank umum syariah. Bank umum konvensional, terdiri dari 4 Bank Pemerintah, 26 Bank Pemerintah Daerah, 66 Bank Umum Swasta Nasional dan 10 Kantor Cabang Bank Asing. (*)
Editor: Paulus Yoga
Jakarta – PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) buka suara soal isu kebocoran data nasabah yang disebabkan… Read More
Jakarta - PT Indonesia Infrastructure Finance (IIF) menjalin kolaborasi strategis dengan menyalurkan pembiayaan sebesar Rp327,3… Read More
Jakarta - Pemerintah dinilai bisa merealisasikan target ‘ambisius’ pertumbuhan ekonomi 8 persen apabila memiliki anggaran… Read More
Jakarta - PT Daya Intiguna Yasa Tbk (MDIY) atau emiten ritel Mr.DIY, menyatakan bahwa raihan… Read More
Jakarta - Indeks harga saham gabungan (IHSG) pada perdagangan sesi I hari ini, Kamis, 19… Read More
Jakarta – Bank Indonesia (BI) akan memperluas layanan BI FAST dengan menghadirkan fitur transaksi kolektif (bulk… Read More