Lima Negara Asing Sumbang Investasi Terbesar
Page 2

Lima Negara Asing Sumbang Investasi Terbesar

Ia juga menganggap, bahwa investasi dari Amerika cukup berandil besar dan suatu negara yang mempunyai hubungan baik dengan Indonesia.

Baca juga: Investasi Dongkrak Ekomoni Tumbuh Positif di Kuartal II

“Investasi dari Amerika cukup besar. Selalu top 7 negara yang menginvestasikan ke Indonesia. Ini mengilustrasikan pentingnya hubungan ekonomi dengan Amerika. Investasinyapun bukan hanya kuantitas investasi tapi kualitas dengan teknologi dia yang canggih serta jaringan ekspor yang luas.

Sebagai data, lima besar negara asal Penanaman Modal Asing (PMA) adalah: Singapura dengan jumlah sebesar USD2,1 miliar; Jepang dengan jumlah sebesar USD1,4 miliar; China dengan jumlah sebesar USD0,6 miliar; Amerika Serikat dengan jumlah sebesar USD0,6 miliar dan Korea Selatan dengan jumlah sebesar USD0,4 miliar. (*)

 

 

Editor: Paulus Yoga

Related Posts

News Update

Top News