Jakarta–Guna menghindari kasus pembobolan bank dan kejahatan di lembaga keuangan lainnya, Kemendagri menggandeng berbagai lembaga keuangan untuk meminimalisir tindak kejahatan ini. BCA Finance kini jadi lembaga teranyar yang melakukan penandatangan perjanjian kerja sama hak akses data kependudukan nasional, lewat penandatangan kerja sama di Jakarta, Kamis 20 April 2017.
Baca juga: Menekan Risiko Fraud Perbankan, OJK Apresiasi e-KTP
Selain BCA finance, terdapat 208 lembaga yang telah bekerja sama dengan Kemendagri untuk aksesk data kependudukan nasional dengan sistem Nomer Induk Kependudukan (NIK). Menurut Direktorat Jenderal Kependudukan dan Catatan Sipil Zudan Arif Fakrullah dengan data ini pihak lembaga keuangan dapat mengetahui identitas diri penduduk.
Kerja sama ini dapat menghindari fraud atau kecurangan di lembaga jasa keuangan karena memanfaatkan sistem e-KTP yang telah merekam hampir seluruh warga negara Indonesia. Kerja sama ini guna menuju e-KTP sebagai single identity number. “Hal ini menguatkan kami untuk terus menyatukan identitas nasional melalui NIK,” ujar Zudan Fakhrullah, di Wisma BCA Finance, Kamis, 20 April 2017. (Bersambung ke halaman berikutnya)
Page: 1 2
Poin Penting OJK menunjuk Bank Kalsel sebagai Bank Devisa sejak 31 Desember 2025 dengan masa… Read More
Poin Penting Presiden Prabowo mendorong riset kampus berorientasi hilirisasi dan industri nasional untuk meningkatkan pendapatan… Read More
PT Asuransi Jiwa BCA (BCA Life) berkolaborasi dengan PT Bank Central Asia Tbk (BCA) menghadirkan… Read More
Poin Penting Pengawasan OJK disorot DPR karena platform Dana Syariah Indonesia (DSI) masih dapat diakses… Read More
UOB Plaza yang berlokasi di distrik bisnis Jakarta, telah menerima sertifikat dan plakat GREENSHIP Existing… Read More
Poin Penting Pembiayaan UMKM BSI tembus Rp51,78 triliun hingga November 2025, dengan Rasio Pembiayaan Inklusif… Read More