Jakarta–Ketua Umum Ikatan Bankir Indonesia (IBI), Zulkifli Zaini mengungkapkan dengan semakin berkembangnya industri perbankan, saat ini mutlak diperlukan pengembangan kompetensi bankir agar dapat bisa bersaing secara global.
Apalagi era globalisasi ini telah menciptakan berbagai komunitas pemangku kepentingan yang mengarah pada aktivitas komunikasi, kolaborasi dan kompetisi. Sehingga untuk menunjang hal tersebut, perlunya sebuah sertifikasi profesi bankir, agar dapat bersaing dengan bankir-bankir dari luar.
“Percayalah, sertifikasi sangat penting tidak hanya untuk penunjang profesi, tapi juga untuk melindungi lapangan pekerjaan dimasa yang akan datang,” jelas Zulkifli di acara seminar bertajuk “Persiapan SDM Perbankan Indonesia dalam ASEAN Financial Services & Banking Integration 2020” di Hotel Ritz Carlton, Mega Kuningan Jakarta Kamis, 13 Oktober 2016. (Selanjutnya : Mencetak bankir bertaraf internasional, ini tahapannya…)
Page: 1 2
Jakarta - Pangsa pasar sektor keuangan syariah di Indonesia sangat besar, didukung oleh populasi umat… Read More
Jakarta - PT Perikanan Indonesia, anggota ID Food, menerapkan langkah strategis untuk menjaga ketersediaan, keterjangkauan,… Read More
Jakarta – Platform investasi saham Amerika Serikat (AS), Gotrade Indonesia membidik jumlah pengguna dan volume… Read More
Jakarta - Indonesia sebagai negara dengan populasi umat muslim terbanyak di dunia memiliki keuntungan tersendiri… Read More
Jakarta - PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat dan Banten Tbk atau Bank BJB menunjuk Direktur… Read More
Jakarta – Bertepatan dengan bulan suci Ramadan dan sebagai wujud komitmen perusahaan dalam berkontribusi kepada… Read More