Ekonomi dan Bisnis

Jokowi Apresiasi Percepatan Izin Bangun Rumah Subsidi

Jakarta–Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengapresiasi langkah Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) yang telah berhasil mempersingkat perizinan pengurusan atau bangun rumah bersubsidi menjadi hanya 6 jam dari sebelumnya 14 hari kerja.

“Saya kira sudah kuno kalau izin itu sampai berbulan-bulan. Itu sudah tidak zamannya. Sulit injak sini injak sana urus izin. Saya tahu itu memang tidak mudah,” ujar Jokowi di Jakarta, Jumat, 11 Agustus 2017.

Selain itu, dirinya juga mengapresiasi, apa yang sudah dilakukan oleh pemerintah daerah (pemda) yang telah ikut mendukung program sejuta rumah ini. Dengan sistem perizinan yang singkat, diharapkan akan mendorong terealisasinya Program Sejuta Rumah.

“Saya sangat menghargai apa yang sudah dilakukan gubernur dan walikota dalam mempercepat pembangunan perumahan dengan memberikan izin secepat-cepatnya kepada pengembang di provinsi kabupaten kota dan di daerah,” ucap Jokowi.

Lebih lanjut dirinya meminta kepada Gubernur dan Walikota untuk dapat berkontribusi terhadap perekonomian nasional. Salah satunya dengan menggerakkan pembangunan infrastruktur di derah. Dengan demikian, perekonomian nasional akan ikut bergerak dan tertopang. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2

Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

Satgas BLBI Kembali Sita Aset di Bandung Senilai Rp105 Miliar, Ini Rinciannya

Jakarta - Satuan Tugas Penanganan Hak Tagih Negara Dana Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (Satgas BLBI)… Read More

2 mins ago

Asuransi Tugu Hadirkan Akses Air Bersih di Desa Kalitekuk Gunungkidul

Jakarta - PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk (TUGU) atau Tugu Insurance melalui program CSR-Bakti… Read More

23 mins ago

Indonesia Mau Keluar dari Jebakan Middle Income, Kemenkeu Beberkan Syaratnya

Jakarta - Untuk keluar dari jebakan kelas menengah atau middle income trap, Indonesia dihadapkan sejumlah… Read More

24 mins ago

CIMB Niaga Syariah Gelar Haya Festival 2024

Suasana konferensi pers terkait CIMB Niaga Syariah yang akan menggelar Haya Festival 2024, di Jakarta,… Read More

39 mins ago

Menteri Bahlil Sudah Siapkan Strategi Kerek Lifting Minyak RI, Begini Penjelasannya

Jakarta - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia telah menyiapkan sejumlah strategi… Read More

1 hour ago

IHSG Sesi I Berbalik pada Zona Merah ke Level 7.547

Jakarta - Indeks harga saham gabungan (IHSG) pada perdagangan sesi I hari ini (9/10) berbalik… Read More

1 hour ago