Ekonomi dan Bisnis

Jokowi Apresiasi Percepatan Izin Bangun Rumah Subsidi

“Pak Gubernur dan Pak Walikota sudah bosan dengan Piala (penghargaan). Tidak konkrit. Ya sudah tadi jelas perintah saya berikan bantuan prioritas infrastruktur,” tegas Jokowi

Kementerian PUPR sendiri telah membangun sekitar 450 ribu unit rumah bagi Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR) sampai dengan awal Agustus 2017. Secara kumulatif jumlah rumah yang terbangun dari 2015 sampai 2016 mencapai 1,5 juta unit perumahan, sehingga total rumah yang sudah terbangun sebanyak 2 juta unit.

Untuk mencapai target satu juta, pemda bersama dengan bank penyalur KPR bersubsidi dan pengembang harus lebih proaktif dalam mensosialisasikan program satu juta unit rumah bagi MBR. Pemda juga harus memberikan layanan kemudahan perizinan dalam pembangunan rumah untuk MBR.

Selain itu pengembang harus menjaga kualitas rumah yang dibangun diantaranya dengan menggunakan teknologi pre-cast yang lebih cepat, lebih murah dan lebih berkualitas sekaligus mendorong pemanfaatan kandungan lokal dalam negeri, dan pameran perumahan harus sering dilaksanakan agar masyarakat bisa mendapatkan akses perumahan dengan lebih baik. (*)

 

 

Editor: Paulus Yoga

Page: 1 2

Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

CIMB Niaga Syariah Targetkan Nilai Transaksi Haya Festival 2024 Tumbuh 20 Persen

Jakarta - Head of Sharia Consumer CIMB Niaga Bung Aldilla optimistis nilai transaksi dari gelaran acara Haya… Read More

50 mins ago

Ekonom Senior Ini Tak Setuju Kenaikan PPN 12 Persen, Ini Alasannya

Jakarta -  Ekonom senior sekaligus Anggota Dewan Pakar TKN Prabowo-Gibran, Drajad Wibowo menegaskan tidak setuju… Read More

58 mins ago

Utang Paylater Meroket, Indodana Finance Beberkan Penyebabnya

Jakarta - PT Indodana Multi Finance (Indodana Finance) menjelaskan sejumlah alasan mengenai utang produk buy… Read More

1 hour ago

Satgas BLBI Kembali Sita Aset di Bandung Senilai Rp105 Miliar, Ini Rinciannya

Jakarta - Satuan Tugas Penanganan Hak Tagih Negara Dana Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (Satgas BLBI)… Read More

2 hours ago

Asuransi Tugu Hadirkan Akses Air Bersih di Desa Kalitekuk Gunungkidul

Jakarta - PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk (TUGU) atau Tugu Insurance melalui program CSR-Bakti… Read More

2 hours ago

Indonesia Mau Keluar dari Jebakan Middle Income, Kemenkeu Beberkan Syaratnya

Jakarta - Untuk keluar dari jebakan kelas menengah atau middle income trap, Indonesia dihadapkan sejumlah… Read More

2 hours ago