Jakarta–Perusahaan Umum Jaminan Kredit Indonesia (Perum Jamkrindo) membukukan perolehan laba sebesar Rp621 miliar sampai akhir November tahun ini. Menurut direksi perusahaan, pencapain tersebut meningkat 17,61% dari bulan yang sama tahun lalu sebesar Rp528 miliar.
Diding S. Anwar, Direktur Utama Perum Jamkrindo, mengatakan, pendukung utama perolehan laba tersebut adalah membaiknya kinerja perusahaan. Salah satunya adalah pencapaian total penjaminan yang sudah melebihi target tahun 2016.
“Volume penjaminan konsolidasi sudah mencapai Rp122,5 triliun. Sedangkan target penjaminan sepanjang tahun 2016 sebesar Rp115 triliun. Ini kami dapatkan berkat pelayanan prima yang kami lakukan terutama dengan mitra kami, baik dari perbankan maupun nonbank,” jelasnya pada paparan kinerja perusahaan di kantornya. (Bersambung ke halaman berikutnya)
Page: 1 2
Jakarta - Mahkamah Pidana Internasional (International Criminal Court/ICC) resmi mengeluarkan surat perintah penangkapan terhadap Perdana Menteri Israel, Benjamin… Read More
Jakarta - PT Mandiri Sekuritas memproyeksikan pertumbuhan Produk Domestik Bruto (PDB) yang stabil pada kisaran… Read More
Jakarta – PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) atau Harita Nickel pada hari ini (22/11)… Read More
Jakarta - Neraca Pembayaran Indonesia (NPI) pada kuartal III 2024 mencatatkan surplus sebesar USD5,9 miliar, di… Read More
Jakarta - Kapolda Sumbar Irjen. Pol. Suharyono menjelaskan kronologis polisi tembak polisi yang melibatkan bawahannya,… Read More
Jakarta – Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Yuliot Tanjung mendukung langkah PLN… Read More