Snapshot

HIMBARA Dukung UMKM Melek Pajak

Ketua Himpunan Bank Milik Negara (Himbara) sekaligus Direktur Utama PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk., Maryono (dua dari kanan) bersama direksi Himbara yakni Dirut BNI, Achmad Baiquni, Dirut Mandiri Kartika Wirjoatmodjo dan Dirut BRI, Suprajarto menandatangani Perjanjian Kerja Sama tentang pembinaan Unit Usaha Mikro Kecil dan Menengah melalui Program Rumah Kreatif BUMN dengan Dirjen Pajak Kementerian Keuangan Robert Pakpahan disaksikan Menteri BUMN Rini Soemarno dan Menteri Keuangan, Sri Mulyani di Jakarta, Rabu (31/10).
Dengan PKS Tersebut, Himbara mendukung Ditjen Pajak memberikan pelatihan mengenai perpajakan, pembukuan dan pencatatan keuangan kepada UMKM yang dibina Himbara lewat RKB BUMN dengan harapan UMKM dapat lebih akuntabel dan lebih berkontribusi terhadap penerimaan pajak. (*)

Dwitya Putra

Recent Posts

Profil Dirut Baru Jasa Raharja Muhammad Awaluddin dan Rekam Jejak Kariernya

Poin Penting Muhammad Awaluddin ditetapkan sebagai Direktur Utama Jasa Raharja melalui RUPSLB pada 31 Desember… Read More

2 hours ago

Harga BBM di Pertamina, Shell, BP, Vivo Kompak Turun per 1 Januari 2026, Ini Rinciannya

Poin Penting Harga BBM non-subsidi turun serentak di Pertamina, Shell, BP, dan Vivo mulai 1… Read More

3 hours ago

Harga Emas Galeri24 dan UBS Kompak Anjlok di Awal 2026, Segini Harga Terbarunya!

Poin Penting Harga emas Galeri24 dan UBS kompak turun pada Kamis, 1 Januari 2026. Emas… Read More

6 hours ago

5 Modus Scam Telegram Palsu yang Patut Diwaspadai

Poin Penting Akun penipu berkedok profesional keuangan di Telegram semakin banyak, menjerat korban lewat grup… Read More

9 hours ago

Lumpur Hambat Pemulihan Layanan Kesehatan di Aceh Tamiang

Poin Penting Lumpur tebal menghambat pemulihan layanan kesehatan Aceh Tamiang. Faskes dan peralatan rusak, akses… Read More

20 hours ago

RUPSLB Jasa Raharja Angkat Muhammad Awaluddin Jadi Dirut

Poin Penting RUPSLB Jasa Raharja pada 31 Desember 2025 menetapkan perubahan jajaran direksi perusahaan. Muhammad… Read More

21 hours ago