Nasional

Hasil Quick Count Sementara 4 Lembaga Survei: Prabowo-Gibran Unggul 59%

Jakarta – Hasil hitung cepat (quick count) sementara Pilpres 2024 menunjukan pasangan nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka unggul dalam peroleha suara.

Hal tersebut berdasarkan hasil quick count yang dirilis sejumlah lembaga survey seperti Lembaga Survei Indonesia (LSI), Charta Politika, Indokator dan Poltracking.

Hingga pukul 15.33 WIB, keempat lembaga survey telah merilis hasil quick count sementara, sebagai berikut :

LSI

Anies-Muhaimain     = 21,86%

Prabowo-Gibran      = 59,92%

Ganjar-Mahfud       = 18,21%

Suara masuk : 47,95%

Charta Politika

Anies-Muhaimain     = 24,45%

Prabowo-Gibran      = 57,70%

Ganjar-Mahfud       = 17,83%

Suara masuk : 31,75%

Indikator

Anies-Muhaimain     = 23,50%

Prabowo-Gibran      = 59,55%

Ganjar-Mahfud       = 19,96%

Suara masuk : 46,93%

Poltracking

Anies-Muhaimain     = 20,95%

Prabowo-Gibran      = 60,1%

Ganjar-Mahfud       = 17,44%

Suara masuk : 50,20%

Sebagai informasi, hasil quick count bukan menjadi hasil akhir pemilu (real count) dari Komisi Pemilihan Umum (KPU), sehingga tidak dapat dijamin 100% keakuratannya.

Muhamad Ibrahim

Recent Posts

Duh! Marak Anak Muda Nunggak Paylater hingga Sulit Akses KPR dan Dapat Kerja, Ini Pesan OJK

Balikpapan - Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi dan Perlindungan Konsumen Otoritas Jasa… Read More

22 mins ago

Bibit Edukasi Publik Soal Pasar Modal Lewat Art Jakarta 2024

Jakarta - PT Bibit Tumbuh Bersama (Bibit.id) ikut berpartisipasi dalam Art Jakarta 2024 yang diadakan… Read More

13 hours ago

Jadi Official Banking, Bank Saqu Hadirkan Beragam Hiburan dengan Edukasi Keuangan di Synchronize Festival 2024

Jakarta - Bank Saqu, layanan perbankan digital dari PT Bank Jasa Jakarta menegaskan komitmen untuk… Read More

13 hours ago

Prudential Syariah Luncurkan PRUCritical Amanah, Intip Tiga Manfaat Utamanya

Jakarta – PT Prudential Sharia Life Assurance (Prudential Syariah) meluncurkan produk teranyar yakni PRUCritical Amanah. Asuransi… Read More

14 hours ago

Portal Aksesi OECD Jadi Fondasi untuk Penerapan Birokrasi Berstandar Internasional

Jakarta - Pemerintah mempercepat upaya Indonesia menjadi anggota penuh Organisation for Economic Co-operation and Development… Read More

16 hours ago

8 Perusahaan Asuransi Berada dalam Pengawasan Khusus OJK

Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebutkan hingga akhir September 2024 masih terdapat delapan perusahaan… Read More

17 hours ago