Global CEO Indonesia Lantik Dewan Pengurus Pusat Periode 2021 -2024

Global CEO Indonesia Lantik Dewan Pengurus Pusat Periode 2021 -2024

Jakarta – Yayasan Global CEO Indonesia baru saja melantik Dewan Pengurus Pusat untuk periode 2021 – 2024. Prosesi pelantikan pengurus dipimpin langsung oleh Jenderal TNI Dr. Moeldoko sebagai Ketua Dewan Pembina.

“Komunitas CEO Indonesia sudah berdiri dari 2016 dan sudah banyak kegiatan positif yang kita lakukan, kami berkolaborasi antar anggota dan kami pun hadir untuk membantu pemerintah, kami percaya kekuatan gotong royong dan kekompakkan kami, bisa membuat Indonesia makin maju & makmur seluruh masyarakat sejahtera,“ ucap Icha Trisya Suherman, salah satu pendiri dan Ketua Umum ketika diwawancarai pada acara tersebut.

Pengukuhan ini sesuai dengan AD-ART dari Yayasan Global CEO Indonesia yang sudah beranggotakan lebih dari 1000 orang yang menjabat sebagai Direktur dan Komisaris. Tidak lupa, acara pelantikan ini juga sudah mematuhi protokol kesehatan ketat, seperti tes swab antigen sebelum acara dan menjaga jarak setelah acara.

Berikut adalah Struktur Organisasi Dewan Pengurus Pusat Yayasan Global CEO Indonesia Periode 2021 – 2024:

Dewan Pembina

Ketua: Jenderal TNI ( Purn) Moeldoko

-Kepala Staf Presiden-

Anggota

1. Prof Rhenald Kasali, Komisaris Utama PT Telkom Indonesia tbk

2.  Martin Minar Widjaja, Presiden Direktur PT Situ Waringin Agro

3. Ustad Yusuf Mansur, Komisaris Utama Paytren

4. Hariyadi Sukamdani, Ketua Umum APINDO & PHRI

5.  Dr. Ir Benny Ranti M.Sc., Ketum Lembaga Strategi Ketahanan Ekonomi (LSKE) KADIN Indonesia

6. Paulus Imanuel Nugroho (PIN), Managing Direktur Kapal Api

7. Handaka Santosa, Direktur PT Mitra Adi Persada tbk (MAP)

8. Freddy Soenjoyo, Komisaris Utama PT Bahana Line

9. Hendy Setiono, Presiden Direktur Babarafi Entreprise

Dewan Pengawas

Ketua: DR.HJ Dewi Motik Pramono,MSI

Anggota

1. Bingar Egidius Situmorang, Presiden Direktur PT. Mustika Ratu Tbk

2. Kemal Gani, Presiden Direktur SWA

3. Husni Ali, Presiden Direktur Indonesia Prima Property 

4. Thomas Sugiarto, Komisaris FP ONE

5. Calvin Lukmantara, co-founder kumparan.com

6. Ishak Chandra, Presiden Direktur Trinity Land

7. Susanty Widjaya, Ketua Umum ASENSI

8. Sudino Lim, Direktur Tzu Chi School

9. Nyoman Santiawan, Presiden Direktur PT Rama Group

10. Vicky G. Saputra, Co-Founder & CEO Netzme Kreasi Indonesia

Pengurus

Ketua Umum:

– Trisya Suherman SE,CWC,Dipl Cidesco SPA, Komisaris Utama PT Anugerah Kembang Sejahtera (AKSEA)

Sekretaris Jenderal:

– Susilowati Ningsih, Presiden Direktur Infobrand.id

Bendahara Umum:

– Melissianna Dharmawati, Presiden Direktur PT Euronet Technologies Indonesia

Divisi Pengembangan Ekonomi Bidang Industri & Perdagangan:

– Harianto Tian, Presiden Direktur PT MNG

– NA Putra, CEO NQA Indonesia

Bidang Property & Infrastruktur:

– Clement Francis, Direktur PT Rhemala Citra Indonesia

Bidang Keuangan & Investasi:

– Lena Thong, Presiden Direktur PT Marque

Bidang Pariwisata:

– Cicilia Rosalinda, Presiden Direktur TYCHE Consultant Services

– Christopher Sebastian, Presiden Direktur Makko Group

Bidang Koperasi & UMKM:

– Kevin Wu, Presiden Direktur Endorsme

– Valentino Ivan, CEO INFINITI CIPTARASA INDONESIA

Bidang Pendidikan:

– Hermanto Yaputra, Ketua PascaSarjana Manajemen Pemasaran Universitas Trisakti

Bidang Pelatihan & Pembinaan SDM:

– Reni Sitawati Siregar, Presiden Direktur PT NCS

Hubungan Luar Negeri

– Thomas Dragono, Managing Direktur PT NAP Info Lintas Nusa (Matrix)

– Virgo Riand, Presiden Direktur Thamrin Group

Hubungan Antar Lembaga:

– Julius Kurniawan, Dirut PT KWN Sekretariat

Keanggotaan:

-Megawati Hamid, Komisaris Reddmas Group

Kegiatan/Event:

Prasetio Erlimus CEO PT Compro Kotak Inovasi

Humas:

– Robby Soemodiharjo, Direktur PT Nishio Phoenix Agri

– Nana Sarinah Komisaris PT. Edustar Akademi 

Hukum:

– Chong Sung Kim, S.H.,M.H.Advokat & Kurator CEO Law Firm Indoyang & Partners

Sosial:

– Antonio Bachtiar, Presdir PT Gabriel Multi Talenta

(Evan Yulian Philaret)

Related Posts

News Update

Top News