News Update

Dukung Kelancaran Mudik, Kominfo Terbitkan Aplikasi “Ayo Mudik”

Jakarta–Menteri Komunikasi dan Informasi Rudiantara menyatakan, kesiapan Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo/Kominfo) di bidang jaringan komunikasi selama mudik 2017 sudah sangat kondusif. Ia mengungkapkan, pihaknya telah menyambangi beberapa kantor pelayanan komunikasi untuk memastikan kelancaran tersebut.

”Bersama Badan Regulasi Telekomunikasi Indonesia (BRTI), Operator Telekomunikasi (TeIkom, Telkomsei, lndosat, XL. Hutchison 3 Indonesia (Tri), Smartfren, Smart Telecom dan Sampoema TeIekom Indonesia), Lembaga Penyiaran, dan stakeholder terkait lainnya, termasuk kesiapan Pos dan dukungan kompomen masyarakat terkait seperti ORARI dan RAPI, kami siap melayani masyarakat saat mudik dan arus balik,” jelas Rudiantara dalam Diskusi Forum Merdeka Barat dengan tema ”Mudik Bareng Guyub Rukun” di Galeri Nasional, Jakarta, Kamis 22 Juni 2017.

Menurut Rudiantara, Kemkominfo bersama kementerian dan lembaga yang Iain juga telah meluncurkan aplikasi “Ayo Mudik” sebagai Aplikasi Mudik Terpadu Pertama di Indonesia. Aplikasi tersebut merupakan hasil kolaborasi Pemerintah dengan perusahaan startup nasional Kudo.

Aplikasi “Ayo Mudik” berbasis peta yang dapat menyajikan informasi mengenai lokasi posko mudik insidentil dari berbagai mitra yang ada. Para pemudik akan mendapatkan kemudahan dalam memperoleh berbagai informasi seperti lokasi posko mudik terdekat, pos poIisi, posko kesehatan, SPBU, bengkei, masjid, ATM, info bencana serta info lalu lintas terkini. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2

Suheriadi

Recent Posts

Konsumsi Meningkat, Rata-Rata Orang Indonesia Habiskan Rp12,3 Juta di 2024

Jakarta – Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan pengeluaran riil rata-rata per kapita masyarakat Indonesia sebesar Rp12,34 juta… Read More

8 mins ago

Laba Bank DBS Indonesia Turun 11,49 Persen jadi Rp1,29 Triliun di Triwulan III 2024

Jakarta - Bank DBS Indonesia mencatatkan penurunan laba di September 2024 (triwulan III 2024). Laba… Read More

42 mins ago

Resmi Diberhentikan dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Saya Terima dengan Profesional

Jakarta - Melalui Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) pada Jumat, 15 November 2024,… Read More

2 hours ago

IHSG Ditutup Bertahan di Zona Merah 0,74 Persen ke Level 7.161

Jakarta – Indeks harga saham gabungan (IHSG) pada hari ini, 15 November 2024, masih ditutup… Read More

2 hours ago

Naik 4 Persen, Prudential Indonesia Bayar Klaim Rp13,6 Triliun per Kuartal III-2024

Jakarta - PT Prudential Life Assurance atau Prudential Indonesia mencatat kinerja positif sepanjang kuartal III-2024.… Read More

3 hours ago

Kebebasan Finansial di Usia Muda: Tantangan dan Strategi bagi Gen-Z

Jakarta - Di era digital, keinginan untuk mencapai kebebasan finansial pada usia muda semakin kuat,… Read More

3 hours ago