News Update

CIMB Niaga Syariah Siap Spin-off Tahun 2018

Jakarta–Unit Usaha Syariah PT Bank CIMB Niaga (CIMB Niaga Syariah) berencana untuk memisahkan diri (spin-off) dari Bank CIMB Niaga konvensional menjadi bank umum syariah pada tahun 2018.

“Kita memang sudah berniat sejak tahun kemarin dan semua sudah kami siapkan roadmap-nya” ujar Pandji P. Djajanegara selaku Direktur Sharia Banking CIMB Niaga pada pemaparanya dalam diskusi di Graha CIMB Niaga, Jakarta. Senin, 13 Maret 2017.

Menurutnya, segala keperluan internal telah dipersiapkan secara cermat dan matang tinggal menunggu waktu yang tepat untuk dapat memisahkan diri dengan Bank CIMB Niaga, yang kemudian akan bertindak sebagai induk usaha. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2 3

Suheriadi

Recent Posts

BPS Laporkan Impor Susu RI Naik 7,07 Persen per Oktober 2024

Jakarta – Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat volume impor susu Indonesia pada periode Januari-Oktober 2024 sebesar 257,30… Read More

1 hour ago

Laba BCA Digital Terbang 532,7 Persen per September 2024, Ini Pendorongnya

Jakarta - PT Bank Digital BCA (BCA Digital) berhasil mencatatkan kinerja keuangan impresif pada kuartal… Read More

1 hour ago

Kinerja Positif, Seabank Salurkan Kredit Rp50 Triliun Lebih per Kuartal III 2024

Jakarta - PT Bank Seabank Indonesia atau SeaBank kembali mencatat kinerja keuangan yang positif, ditandai… Read More

1 hour ago

Naik 16,54 Persen, Impor RI Oktober 2024 Tembus USD21,94 Miliar

Jakarta – Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan impor pada Oktober 2024 sebesar USD21,94 miliar atau naik 16,54… Read More

2 hours ago

Bank Banten Ungkap Rencana Take Over Kredit ASN di Kabupaten Lebak dan Kota Serang

Serang - PT Bank Pembangunan Daerah Banten Tbk (Bank Banten) berencana mengambil alih (take over)… Read More

2 hours ago

Ekspor RI Naik 10,69 Persen jadi USD24,41 Miliar di Oktober 2024

Jakarta – Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan ekspor pada Oktober 2024 mengalami peningkatan. Tercatat, nilai ekspor Oktober… Read More

2 hours ago