Categories: Ekonomi dan Bisnis

Bukalapak Incar Peningkatan Transaksi 40% di Harbolnas

Jakarta – Hari Belanja Online Nasional (Harbolnas) sudah di depan mata. Online shop dan seller di Indonesia pun mulai bersiap diri, tak terkecuali Bukalapak. 

Untuk Harbolnas kali ini, Bukalapak menargetkan peningkatan transaksi hingga 40% ketimbang tahun lalu. Hal ini disampaikan langsung oleh VP Marketing Bukalapak Erick Wicaksono. 

“Untuk di periode Harbolnas tahun ini, kita menargetkan kenaikan (dari Harbolnas 2018) visitor 100%, penjualan 25-30%, dan transaksi 40%,” ujarnya, di Jakarta, Jumat, 6 Desember 2019.

Lebih lanjut ia menjelaskan, Bukalapak yang telahmengadakan Harbolnas sejak 2015 ini selalu memiliki trend peningkatan yang positif pada setiap aspeknya. 

“Kita memulai Harbolnas dari Bukalapak sejak tahun 2015. Jadi kita melihat trend kenaikannya selalu positif, seperti salah satunya kenaikan visitor pada Harbolnas 2018 itu hampir 500% ketimbang tahun sebelumnya,” tambahnya. 

Pembeli pada Harbolnas di Bukalapak pun masih didominasi dari wilayah Jakarta dan sekitarnya. (*) Steven

Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

IHSG Berpotensi Lanjut Menguat, Analis Rekomendasikan 4 Saham Ini

Poin Penting MNC Sekuritas menilai IHSG masih berpotensi menguat dan menguji area 9.123–9.151, seiring posisi… Read More

44 mins ago

Setelah Kabar “Tukar Guling” Juda Agung: Independensi BI “Luntur”, dari Meritokrasi ke Politik Patronase

Oleh Eko B. Supriyanto, Chairman Infobank Media Group SEGALANYA bisa terjadi. Tatatan bisa saja tinggal… Read More

4 hours ago

Peluncuran Kampanye “Pensiun Gak Susah”

Kampanye ini merupakan bagian dari inisiatif Bank DBS Indonesia dan DBS Foundation dalam mendorong masyarakat… Read More

9 hours ago

7 SBN Ritel Dirilis, Masih Layak Dibeli Tahun Ini?

Poin Penting SBN Ritel masih layak dibeli tahun ini karena bersifat stabil, berisiko rendah, dan… Read More

11 hours ago

Persiapan Pensiun Sejak Dini, Ini Cara Simpel Menghitung Dana yang Dibutuhkan

Poin Penting Retirement Goal Calculator dari Bank DBS Indonesia membantu menghitung kebutuhan dana pensiun secara… Read More

11 hours ago

Bancassurance DBS Tumbuh Double Digit di 2025

Poin Penting Bisnis bancassurance Bank DBS Indonesia tumbuh double digit sepanjang 2025, sejalan dengan pertumbuhan… Read More

12 hours ago