Adapun, proyek Southgate TB Simatupang terletak di Tanjung Barat, Lenteng Agung, Jakarta Selatan di atas lahan seluas 5,4 ha. Lokasi proyek ini sangat strategis karena dekat dengan akses keluar jalan tol. Pihaknya akan menjadikan proyek ini sebagai mixed use development dengan retail mall, kantor, serviced apartment, hotel, dan kondominium.
Baca juga: Sewa Ritel Properti Termahal di Dunia
Sementara itu, proyek Klaska Residence Surabaya akan menggunakan konsep mixed used development. Lokasinya juga sangat strategis karena hanya berjarak 10 menit dari 7 universitas terkemuka di Surabaya yaitu Universitas Airlangga, Universitas Pelita Harapan, Universitas Surabaya, Universitas 17 Agustus 1945, Universitas Dr Soetomo, Universitas Pembangunan Nasional, dan Institut Teknologi 10 November.
“Proyek ini juga hanya berjarak 10 menit dari 5 pusat perbelanjaan yaitu Tunjungan Plaza, Surabaya Town Square, Royal Plaza, Maspion Square, dan Piazza Marina,” tutupnya. (*)
Editor: Paulus Yoga
Jakarta – Menjelang akhir 2024, PT Hyundai Motors Indonesia resmi merilis new Tucson di Indonesia. Sport Utility Vehicle (SUV)… Read More
Jakarta - Donald Trump telah kembali terpilih sebagai Presiden Amerika Serikat (AS) pada Pemilu yang… Read More
Jakarta - Romy Wijayanto, Direktur Keuangan & Strategi Bank DKI menerima penghargaan sebagai Most Popular… Read More
Jakarta – Bank Indonesia (BI) mencatat penyaluran kredit perbankan pada Oktober 2024 tercatat sebesar Rp7.576,8 triliun, atau… Read More
Jakarta - Kementerian Koperasi (Kemenkop) menegaskan peran strategis koperasi, khususnya Baitul Maal Wa Tamwil (BMT), dalam… Read More
Jakarta – Optimisme para pelaku usaha di Inggris terhadap ekonomi di Tanah Air masih solid.… Read More