Yogyakarta–PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) dilibatkan pemerintah, dalam hal ini Kementerian Kebudayaan (Kemendikbud) dalam pelaksanaan uji coba Kartu Indonesia Pintar Plus (KIP PLus).
Bertempat di SMK Negeri 2 Yogyakarta dan SMP Negeri 6 Yogyakarta, Rabu, 19 Oktober 2016, perseroan bersama Kemendikbud melakukan penyaluran Program Indonesia Pintar (PIP) dengan KIP Plus.
Dihadiri oleh Direktur Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah (Dirjen Dikdasmen) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Hamid Muhammad dan Direktur Kelembagaan Bank BRI Kuswiyoto, peresmian di kota pelajar ini merupakan tindak lanjut dari instruksi Presiden Republik Indonesia Joko Widodo untuk menyalurkan dana bantuan sosial secara nontunai.
“Untuk mewujudkan percepatan inklusi keuangan sesuai arahan Presiden, Bank BRI bersama Kemendikbud RI secara khusus mendesain skema penyaluran Program Indonesia Pintar (PIP) menggunakan kartu bagi siswa SD, SMP dan SMK seluruh Indonesia penerima dana PIP melalui KIP Plus,” tutur Corporate Secretary Bank BRI Hari Siaga Amijarso dalam keterangannya hari ini. (Selanjutnya : KIP PLus memiliki 3 fasilitas…)
Page: 1 2
Poin Penting KUPASI mendorong inisiasi asuransi wajib bencana sebagai solusi memperkuat ketahanan nasional di tengah… Read More
Poin Penting OJK menyebut protection gap asuransi bencana masih lebar akibat rendahnya kesadaran dan kepercayaan… Read More
Poin Penting IHSG sesi I turun 5,91 persen ke level 7.828,47 dari posisi pembukaan 8.320,55.… Read More
Poin Penting Indonesia berisiko bencana sangat tinggi, peringkat kedua dunia dengan lebih dari 3.000 kejadian… Read More
Poin Penting Outflow investor asing pada perdagangan 28 Januari 2026 mencapai Rp6,12 triliun, dengan tekanan… Read More
Poin Penting BRI menyalurkan KPR subsidi Rp16,16 triliun hingga akhir 2025 kepada lebih dari 118… Read More