News

Tugu Insurance Raih Penghargaan Insurance Market Leader 2019

Jakarta – PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk (Tugu Insurance) kembali menerima penghargaan bergengsi dari Majalah Media Asuransi sebagai Insurance Market Leader 2019. Penghargaan Insurance Market Leader 2019 ini diberikan kepada perusahaan-perusahaan asuransi jiwa dan asuransi umum yang telah berhasil mencatatkan kinerja keuangan yang lebih besar dan dominan selama tahun...

DPR Mesti Tinjau Ulang Anggaran OJK Rp6,06 Triliun

Jakarta - Komisi XI DPR sebaiknya memeriksa kembali anggaran yang diajukan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) sebesar Rp6,06 triliun untuk tahun 2020. Sebab, di tengah menurunnya kualitas pengawasan ke industri, OJK dinilai tidak fokus untuk membenahi. Pekan ini Komisi XI DPR dijadwalkan akan memberikan keputusan apakah Rencana Kerja dan Anggaran (RKA)...

Bhinneka Life Berkomitmen Jaga Kelestarian Alam

Jakarta – Perusahaan asuransi jiwa nasional PT Bhinneka Life Indonesia (Bhinneka Life) memiliki komitmen untuk turut menjaga kelestarian alam Indonesia, melalui dukungan dan partisipasi Bhinneka Life dalam beragam kegiatan, sehingga mendorong masyarakat untuk menerapkan gaya hidup yang ramah lingkungan atau biasa dikenal dengan Go Green. Komitmen Bhinneka Life diwujudkan melalui...

Rupiah Diprediksi Melemah Terbatas

Jakarta - Pergerakan nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) pada hari ini (3/12) diprediksi masih akan melemah terbatas akibat dorongan eksternal yang cukup kuat. Direktur PT Garuda Berjangka Ibrahim Assuaibi memprediksi pergerakan nilai tukar berada pada kisaran 14.010/US$ hingga 14.150/US$."Pembicaraan perdagangan AS-Cina tetap menjadi fokus setelah Global Times,...

Perumda Pembangunan Sarana Jaya Gelar Program Pindahan Gratis

Jakarta -- Perumda Pembangunan Sarana Jaya telah sukses mengadakan program pindahan gratis sejak bulan Oktober hingga akhir November 2019. Program ini diperuntukkan bagi pemilik unit rumah DP Nol Rupiah Menara Samawa Nuansa Pondok Kelapa, yang telah menyelesaikan akad kredit dan serah terima unit. Para calon penghuni tersebut disurvei dan yang...

Amandari Batik dan PLN Perkenalkan Inovasi Membantik

Jakarta - Batik lebih dari sebuah kain, batik merupakan warisan dari pikiran besar para leluhur yang menggambarkan kebijaksanaan sebagai pedoman tentang cinta, kesabaran, kedamaian, dan kehidupan. Berkaitan dengan hal tersebut, Gallery Amandari Batik bersama PLN menggelar acara bertajuk "The Story of Batik: Legacy, Investment, and Diplomacy", pada Selasa, 3 Desember...

BI Terbitkan Ketentuan Pelaksanaan RIM dan Penyangga Likuiditas Makroprudensial

Jakarta - Bank Indonesia (BI) menerbitkan ketentuan yang mengatur hal-hal teknis mengenai mekanisme pelaksanaan Rasio Intermediasi Makroprudensial (RIM) dan Penyangga Likuiditas Makroprudensial (PLM) melalui Peraturan Anggota Dewan Gubernur Nomor 21/22/PADG/2019 tentang Rasio Intermediasi Makroprudensial dan Penyangga Likuiditas Makroprudensial bagi Bank Umum Konvensional, Bank Umum Syariah, dan Unit Usaha Syariah (PADG...

Pentingnya Budaya Organisasi Bagi Bank

oleh Paul Sutaryono TAHUN 2019 boleh dikatakan sebagai tahun konsolidasi bank lantaran beberapa bank melakukan merger. Perlukah membangun budaya organisasi (corporate culture) baru dalam bank hasil merger? Apa fungsi budaya organisasi dalam meningkatkan kinerja? Otoritas Jasa Keuangan (OJK) telah merestui merger Bank Danamon Indonesia Tbk (Bank Danamon) dan Bank Nusantara...

Paparan Publik Agung Podomoro Land

Direktur Utama PT Agung Podomoro Land Tbk (APLN) Bacelius Ruru (kedua kiri) berbincang bersama Direktur Paul Christian Ariyanto (kiri), Direktur Anak Agung Mas Wirajaya (kedua kanan) dan Direktur Caesar M Dela Cruz (kanan) usai public expose di Jakarta, Senin, 2 Desember 2019. Perusahaan membukukan penjualan dan pendapatan usaha sebesar Rp...

Buang 20 Ribu Ton Beras, Bulog Dianggap Gagal Kelola Stok Beras

Jakarta - Bulog berencana membuang 20.000 ton cadangan beras pemerintah (CBP) yang disimpan lebih dari empat bulan atau senilai Rp160 miliar. Bulog juga minta kementerian keuangan untuk membayar ganti rugi terhadap 20 ribu ton beras itu. Dengan rencana tersebut, Bulog dianggap gagal dalam mengelola stok beras dan manajemen. Peneliti Asosiasi...