News Update

BI Jaga Fisik Uang Beredar Lewat Program Jangkau

Jakarta–Bank Indonesia (BI) berupaya untuk menjaga kualitas uang beredar di masyarakat tetap layak dan tahan lama. Salah satunya, bank sentral akan menginisiasi Program BI Jangkau.

Kepala Departemen Pengelolaan Uang BI, Suhaedi menuturkan, BI bakal menggandeng bank-bank BUMN, PT Pos dan Pegadaian untuk tahap awal program tersebut. “Mereka punya jaringan sampai ke desa-desa. Jadi uang dari BI lewat kas titipan (di jaringan bank) bisa sampai ke desa-desa,” katanya di Jakarta, Selasa, 14 Maret 2017.

Untuk memaksimalkan pengelolaan dan peredaran uang, BI bakal menambah jumlah kas titipan di jaringan kantor perbankan menjadi 107 buah. “Ditambah 45 kantor BI jadi total 152. Sampao akhir tahun mudah-mudahan ini bisa dibuka, jadi 500 kabupaten/kota bisa dilayani,” ucap Suhaedi. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2

Paulus Yoga

Recent Posts

Purbaya Disebut Temukan Data Uang Jokowi Ribuan Triliun di Bank China, Kemenkeu: Hoaks!

Jakarta - Kementerian Keuangan (Kemenkeu) menegaskan bahwa informasi yang menyebut Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa… Read More

50 mins ago

Lewat AKSes KSEI, OJK Dorong Transparansi dan Pengawasan Pasar Modal

Poin Penting OJK mendorong keterbukaan informasi pasar modal melalui sistem pelaporan elektronik AKSes KSEI dan… Read More

3 hours ago

Penjualan Emas BSI Tembus 2,18 Ton, Mayoritas Pembelinya Gen Z dan Milenial

Poin Penting Penjualan emas BSI tembus 2,18 ton hingga Desember 2025, dengan jumlah nasabah bullion… Read More

3 hours ago

Transaksi Syariah Card Melonjak 48 Persen, Ini Penopangnya

Poin Penting Transaksi Syariah Card Bank Mega Syariah melonjak 48% pada Desember 2025 dibandingkan rata-rata… Read More

3 hours ago

Purbaya Siapkan Jurus Baru Berantas Rokok Ilegal, Apa Itu?

Poin Penting Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa tengah membahas penambahan satu lapisan cukai rokok untuk memberi… Read More

3 hours ago

Permata Bank Mulai Kembangkan Produk Paylater

Poin Penting Permata Bank mulai mengkaji pengembangan produk BNPL/paylater, seiring kebijakan terbaru regulator, namun belum… Read More

4 hours ago