News Update

BI Anggap Inflasi 0,69% Masih Cukup Baik

Meskipun demikian, menurutnya, beberapa komoditas sumber inflasi seperti cabai dan bawang putih malah mengalami deflasi. “Cabai dan bawang putih itu semua menunjukkan kondisi deflasi. Jadi 0,69 itu cukup baik,” tukasnya.

Agus juga mengungkapkan, dalam waktu dekat pihaknya bersama dengan pemerintah pusat dan daerah akan mengadakan rapat nasional dalam menanggulangi inflasi di berbagai daerah.

“Kita tanggal 27 juli nanti akan ada rapat koordinasi nasional yang akan dipimpin oleh Presiden Untuk menyakinkan seluruh wilayah Indonesia baik di pusat maupun daerah untuk sama-sama berkoordinasi menjaga inflasi kita,” tuturnya.

Dirinya juga optimis di 2018 pihaknya dapat mewujudkan target inflasi yang lebih baik dari tahun ini yakni di angka 3,5 persen plus minus 1 persen. “Kita harapkan koordinasi serta implementasi yang baik dari seluruh pihak,” tutup Agus. (*)

 

 

Editor: Paulus Yoga

Page: 1 2

Suheriadi

Recent Posts

Resmi Berdiri, Ini Fokus Bisnis Sinar Mas Asuransi Syariah di Tahun Pertama

Poin Penting Tahun pertama, PT Sinar Mas Asuransi Syariah memprioritaskan penyelesaian proses spin-off dan pengalihan… Read More

2 hours ago

Seharian di Zona Hijau, IHSG Ditutup ke Level 8.975

Poin Penting IHSG ditutup menguat tipis sebesar 0,27 persen ke level 8.975,33, dengan nilai transaksi… Read More

2 hours ago

KB Bank Dorong Kreativitas Entrepreneur Muda Berbasis ESG Lewat GenKBiz

Poin Penting KB Bank memperkuat pengembangan wirausaha muda berkelanjutan melalui program inkubasi bisnis GenKBiz Surabaya… Read More

2 hours ago

Calon DG BI Dicky Kartikoyono Beberkan Digitalisasi Pendorong Ekonomi RI

Poin Penting Komisi XI DPR RI menggelar fit and proper test terhadap Dicky Kartikoyono, calon… Read More

2 hours ago

Risiko Outflow Asing Hantui IHSG Jelang Keputusan Free Float MSCI

Poin Penting MSCI akan memutuskan metode perhitungan free float saham Indonesia pada 30 Januari 2026,… Read More

2 hours ago

FDS Jadi Satu-satunya Wakil ASEAN di Temenos Kick Off 2026, Tekankan Hal Berikut

Poin Penting FDS menjadi satu-satunya perwakilan ASEAN yang hadir di Temenos Kick Off 2026 di… Read More

3 hours ago