Jakarta–Asosiasi Bank Syariah Indonesia (Asbisindo) mencatat adanya kenaikan kinerja dari para perbankan syariah di Indonesia. Hal itu tercermin dari peningkatan total aset yang signifikan.
Sekretaris Jenderal Asbisindo Achmad K. Permana menungkapkan, menurut data statistik OJK hingga September 2016, total aset perbankan syariah mencapai Rp331,76 triliun. Angka tersebut meningkat 17,58% jika dibandingkan periode yang sama di tahun sebelumnya. (Baca juga: Perbankan Syariah Pulih Lebih Cepat dari Konvensional)
“Kita masih bisa tumbuh hampir 18% itu dipacu pertama adanya konversi. Di luar itu kami juga didukung adanya pertumbuhan dana haji dan kampanye syariah,” tuturnya di Paviliun Tempo, Jakarta, Senin, 21 November 2016.
Page: 1 2
Jakarta – PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) atau Harita Nickel pada hari ini (22/11)… Read More
Jakarta - Neraca Pembayaran Indonesia (NPI) pada kuartal III 2024 mencatatkan surplus sebesar USD5,9 miliar, di… Read More
Head of Institutional Banking Group PT Bank DBS Indonesia Kunardy Lie memberikan sambutan saat acara… Read More
Pengunjung melintas didepan layar yang ada dalam ajang gelaran Garuda Indonesia Travel Festival (GATF) 2024… Read More
Jakarta - PT Eastspring Investments Indonesia atau Eastspring Indonesia sebagai manajer investasi penerbit reksa dana… Read More
Jakarta - Bank Indonesia (BI) mencatat perubahan tren transaksi pembayaran pada Oktober 2024. Penggunaan kartu ATM/Debit menyusut sebesar 11,4… Read More