Keuangan

Asei Bidik Pertumbuhan Premi 60-75% di 2017

Jakarta–PT Asuransi Ase (Asei) optimis menyambut tahun ini dengan mencanangkan target pertumbuhan premi hingga 60-75 persen. Hal ini seiring masih positifnya kondisi perekonomian dalam negeri, sehingga mendorong indutri asuransi ke depan tetap pada jalurnya.

“Kita target produksi premi kita bisa tumbuh 60-75 persen,” kata Plt Direktur Utama Asei, Riduan Simanjuntak di Jakarta, Selasa, 7 Februari 2017.

Riduan mengatakan, tahun lalu total premi yang dibukukan Asei sekitar Rp500 miliar. Untuk menggenjot pertumbuhan premi tahun ini, lanjutnya, pihak Asei akan menggenjot sinergi dengan bank-bank dan juga perusahaan BUMN.

“Selain itu kita juga bekerja sama dengan pihak Kementeerian dalam melakukan pelatihan-pelatihan kepada Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) dalam mendorong perkembangan ekspor,” jelasnya. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2

Dwitya Putra

Recent Posts

AXA Mandiri Meluncurkan Produk Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera

Suasana saat konferensi pers saat peluncuran Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera di Jakarta. Presiden Direktur… Read More

2 mins ago

Bank NTT dan Bank Jatim Resmi Jalin Kerja Sama Pembentukan KUB

Jakarta - PT. Bank Pembangunan Daerah (BPD) Nusa Tenggara Timur (Bank NTT) resmi menandatangani nota… Read More

20 mins ago

Ekonomi RI Tumbuh 4,95 Persen di Kuartal III 2024, Airlangga Klaim Ungguli Singapura-Arab

Jakarta – Pertumbuhan ekonomi Indonesia pada kuartal III 2024 tercatat sebesar 4,95 persen, sedikit melambat dibandingkan kuartal… Read More

2 hours ago

AXA Mandiri Hadirkan Asuransi Dwiguna untuk Bantu Orang Tua Atasi Kenaikan Biaya Pendidikan

Jakarta - Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat peningkatan biaya pendidikan yang signifikan setiap tahun, dengan… Read More

4 hours ago

Sritex Pailit, Pemerintah Diminta Fokus Berantas Impor Ilegal dan Revisi Permendag 8/2024

Jakarta - Koordinator Aliansi Masyarakat Tekstil Indonesia (AMTI) Agus Riyanto mengapresiasi langkah cepat Presiden Prabowo… Read More

4 hours ago

Pemerintah Bahas Revisi PP 51 Terkait Upah Minimum Provinsi

Jakarta - Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Susiwijono Moegiarso menyatakan pemerintah tengah membahas revisi Peraturan… Read More

4 hours ago