News Update

Yuk Intip Manfaat Vaksin untuk Manusia

Jakarta – Kehadiran vaksin untuk penanganan Covid-19 di Indonesia dijadwalkan segera terealisasi. Pemerintah pun telah memastikan finalisasi pembelian vaksin dari tiga perusahaan produsen vaksin Covid-19 luar negeri.

Namun, seberapa besarkah manfaat vaksin bagi manusia? Berikut manfaat vaksin mengutip situs satgas penanganan Covid19.

1 Vaksin bisa melindungi diri, menyelamatkan jiwa, keluarga, dan masyarakat dari berbagai penyakit menular dan berbahaya.

2 WHO meyebutkan 2-3 juta jiwa terselamatkan setiap tahunnya di seluruh dunia. Sejak vaksin ditemukan, sejumlah penyakit yang dulu mematikan, atau membuat kelumpuhan semakin jarang, bahkan punah.

3 Vaksin mebentuk kekebalan tubuh, untuk melawan suatu penyakit dengan lebih cepat dan ampuh.

4 Tidak hanya untuk individu, vaksin memberi perlindungan bagi orang-orang yang tidak dapat di imunisasi, contohnya pada orang di usia tertentu atau orang dengan penyakit tertentu.

5 Semua vaksin yang tersedia untuk masyarakat sudah melalui uji keamanan dan efektivitas yang ketat, termasuk uji klinis sebelum disetujui untuk diproduksi dan dapat digunakan.

6 Jika terdapat cukup bayak orang di masyarakat yang diimunisasi, maka dapat mengurangi penyebaran, memutus rantai penularan, dan menghentikan wabah. Sehingga terbentuk kekebalan kelompok.

7 Hampir semua rasa tidak nyaman atau kejadian ikutan pasca imunisasi (KIPI) bersifat ringan dan sementara. KIPI yang bersifat sangat langka.

Dwitya Putra

Recent Posts

ICC Resmi Keluarkan Surat Penangkapan Benjamin Netanyahu dan Yoav Gallant

Jakarta - Mahkamah Pidana Internasional (International Criminal Court/ICC) resmi mengeluarkan surat perintah penangkapan terhadap Perdana Menteri Israel, Benjamin… Read More

4 hours ago

Mandiri Sekuritas Ramal Ekonomi RI Tumbuh 5,1 Persen di 2025

Jakarta - PT Mandiri Sekuritas memproyeksikan pertumbuhan Produk Domestik Bruto (PDB) yang stabil pada kisaran… Read More

13 hours ago

Harita Nickel Raup Pendapatan Rp20,38 Triliun di Kuartal III 2024, Ini Penopangnya

Jakarta – PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) atau Harita Nickel pada hari ini (22/11)… Read More

13 hours ago

NPI Kuartal III 2024 Surplus, Airlangga: Sinyal Stabilitas Ketahanan Eksternal Terjaga

Jakarta - Neraca Pembayaran Indonesia (NPI) pada kuartal III 2024 mencatatkan surplus sebesar USD5,9 miliar, di… Read More

13 hours ago

Insiden Polisi Tembak Polisi, Ini Penjelasan Kapolda Sumbar

Jakarta - Kapolda Sumbar Irjen. Pol. Suharyono menjelaskan kronologis polisi tembak polisi yang melibatkan bawahannya,… Read More

14 hours ago

Wamen ESDM Dukung Adopsi Electrifying Lifestyle di Masyarakat

Jakarta – Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Yuliot Tanjung mendukung langkah PLN… Read More

15 hours ago