Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat nilai Produk Domestik Bruto (PDB) atas dasar harga berlaku Indonesia di triwulan I 2022 mencapai Rp4.513 triliun. Angka ini tumbuh 5,01% jika dibandingkan dengan periode yang sama pada tahun sebelumnya.
Menurut BPS, pertumbuhan ekonomi yang tinggi ini disebabkan oleh mulai pulihnya perekonomian masyarakat. Selain itu, ia menambahkan pada di triwulan I 2021 terdapat basis pertumbuhan ekonomi yang rendah (low base effect) sebesar -0,70%.

Jakarta - PT PLN (Persero) meluncurkan program Gerakan Tertib Arsip (GEMAR) dan aplikasi New E-Arsip… Read More
Jakarta - Demi meningkatkan kinerja keselamatan dan integritas aset, Pertamina Subholding Upstream Regional Jawa dan PT Badak… Read More
Jakarta - Penyelenggara inovasi teknologi sektor keuangan (ITSK) harus melewati regulatory sandbox milik Otoritas Jasa… Read More
Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebut bersedia mendukung target pertumbuhan ekonomi 8 persen Presiden… Read More
Jakarta - Saat ini, secara rata-rata masa tunggu untuk melaksanakan ibadah haji di Indonesia bisa… Read More
Labuan Bajo - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebutkan bahwa, akan menerbitkan Peraturan OJK (POJK) terbaru… Read More