News Update

WOW Brand Festive Day: Ajang Berkumpul Brand Leader

Jakarta–Keberadaan platform digital saat ini telah banyak membuat perilaku manusa berubah. Transformasi dari tradisional ke digital sejalan dengan masifnya pengaruh online dan media sosial dalam proses pengambilan keputusan individu menjadi salah satu alasan kuat mengapa mayoritas brand menggunakan platform digital untuk melakukan aktivitas branding mereka.

WOW Brand Festive Day hadir kembali pada tahun ini, dalam rangka memberikan pemaparan mengenai fenomena branding terbaru di Indonesia. Event ini merupakan tempat berkumpulnya lebih dari 700 brand leader dan marketing enthusiast untuk saling berbagi ide mengenai kesuksesan branding dan proyeksi selanjutnya di Indonesia.

Dalam acara yang juga dihadiri oleh Menteri Risetdikti, serta para pelaku bisnis ini juga menyerahkan beberapa penghargaan Indonesia WOW Brand. Para pemenang ini mengacu pada hasil riset yang didasarkan pada konsep Marketing 4.0. Adapun konsep tersebut mengedepankan 5 aspek utama, yang dikenal sebagai 5A, yakni Aware, Appeal, Ask, Act dan Advocate. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2

Suheriadi

Recent Posts

IHSG Sesi I Ditutup Berbalik Merosot ke Level 7.491

Jakarta - Indeks harga saham gabungan (IHSG) pada perdagangan sesi I hari ini, Rabu, 6… Read More

4 mins ago

Simak! Ini Syarat Utang UMKM yang Dihapus Presiden Prabowo

Jakarta – Presiden Prabowo Subianto resmi menghapus utang UMKM di bidang pertanian, peternakan, perkebunan dan… Read More

5 mins ago

Hana Bank Dorong Kunjungan Wisatawan ke Korea Selatan Lewat Cara Ini

Jakarta - PT Bank KEB Hana Indonesia (Hana Bank) menggandeng Korea Tourism Organization (KTO) untuk mendorong kunjungan wisatawan ke Korea… Read More

56 mins ago

Ada 1 Juta UMKM Pertanian hingga Kelautan yang Dihapus Utangnya

Jakarta - Presiden Prabowo Subianto telah menandatangani Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 47 Tahun 2024 tentang… Read More

2 hours ago

Bank Mega Syariah Salurkan Pembiayaan untuk Dua Nasabah Kakap, Segini Nilainya

Jakarta - Bank Mega Syariah menjalin kerja sama pembiayaan senilai Rp221 miliar pada sesi Business… Read More

2 hours ago

Laba Krom Bank (BBSI) Naik, DPK Melonjak 541 Persen pada Kuartal III 2024

Jakarta - PT Krom Bank Indonesia Tbk (BBSI) telah melaporkan kinerja keuangan yang solid pada… Read More

2 hours ago