News Update

Waskita Akuisisi 17 Proyek Jalan Tol

Jakarta–Direktur Utama PT Waskita Karya (Persero) Tbk (Waskita) M. Cholik mengungkapkan, telah mengakusisi 17 proyek pembangunan jalan tol yang tersebar di berbagai daerah.

“Kita memberanikan diri, memecahkan kebuntuan tol melalui akuisi 16 hingga 17 tol dan semua berjalan baik,” ungkap Cholik dalam acara “Kinerja dan Strategi BUMN dalam Era Business Disruption” di Universitas Indonesia, Jakarta, Rabu, 3, Mei 2017.

Cholik menyebutkan bahwa pelaksanaan akuisisi memang telah dimulai sejak akhir 2014. Ia menambahkan, saat ini perseroan memang mulai fokus pada bisnis developer, bukan hanya kontraktor.

Ia juga menilai, sejumlah tol yang telah diakusisi merupakan jalan tol yang sudah mangkrak hingga lebih dari 20 tahun. Belasan jalan tol di negara kita yang mangkrak 20 tahun lebih. Padahal belasan jalan tol itu the best toll road yang ada di Indonesia karena di lintasan pulau Jawa,” tuturnya.

Perihal mengenai tol apa saja yang diakusisi, pihaknya pun enggan menjabarkan ruas tol mana saja. Dari sisi lain, tercatat pada tahun ini Waskita telah mengalokasikan belanja modal atau capital expenditure (capex) sebesar Rp32 triliun, yang 90 persen di antaranya digunakan untuk pembangunan jalan tol. (*)

 

 

Editor: Paulus Yoga

Suheriadi

Recent Posts

Pemerintah Dukung Langkah SCG Turunkan Emisi 51,5 Persen pada 2045

Jakarta - Pemerintah mendukung langkah SCG, pemimpin bisnis regional dengan beragam unit usaha, dalam mendorong… Read More

8 hours ago

Veronica Tan Siapkan Platform Inovatif untuk Perlindungan Perempuan dan Anak

Jakarta - Wakil Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Wamen PPPA), Veronica Tan, mengungkapkan rencana… Read More

9 hours ago

BTPN Resmi Ubah Nama jadi Bank SMBC Indonesia

Jakarta – PT Bank Tabungan Pensiunan Negara Tbk (BTPN) resmi mengganti nama menjadi Sumitomo Mitsui Banking Corporation… Read More

9 hours ago

Di KTT G20, Prabowo Tegaskan Komitmen Penanggulangan Kelaparan dan Kemiskinan

Jakarta - Presiden RI Prabowo Subianto menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 di Brasil, Selasa,… Read More

9 hours ago

PPN 12 Persen Berlaku 2025, Ini Respons Maybank Indonesia

Jakarta - Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati, menyatakan bahwa kenaikan tarif pajak pertambahan nilai (PPN)… Read More

10 hours ago

Tolak PPN 12 Persen, Siap-siap 5 Juta Buruh Bakal Gelar Mogok Nasional

Jakarta - Presiden KSPI Said Iqbal menyatakan rencana pemerintah untuk menaikkan Pajak Pertambahan Nilai (PPN)… Read More

10 hours ago