Ilustrasi: Salah satu pegawai tengah pamerkan batangan emas Antam. (Foto: istimewa)
Poin Penting
Jakarta – Harga emas produk Galeri24 dan UBS yang diperdagangkan di Pegadaian mencatat penurunan jelang libur akhir pekan pada momen Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025/2026.
Berdasarkan laman Sahabat Pegadaian, harga jual emas Galeri24 merosot ke angka Rp2.597.000 dari awalnya Rp2.619.000 per gram, turun Rp22.000.
Pun begitu dengan emas UBS yang anjlok menjadi Rp2.648.000 dari semula dibanderol dengan harga Rp2.677.000 per gram atau turun Rp29.000.
Baca juga: Diversifikasi Sumber Pertumbuhan, BRI Perkuat Segmen Konsumer dan Layanan Bank Emas
Berbeda dengan Galeri24 dan UBS, harga emas Antam berdasarkan laman Logam Mulia tercatat mengalami kenaikan.
Harga jual emas Antam kini berada di level Rp2.589.000 per gram, dari harga Rp2.576.000 per gram, atau naik Rp13.000.
Baca juga: Dijamin Aman! Berikut 7 Rekomendasi Aplikasi Investasi Emas
Editor: Galih Pratama
Oleh A.Y. Eka Putra, Pemerhati Ekonomi dan Perbankan PENEGAKAN hukum tindak pidana korupsi di sektor… Read More
Poin Penting Mirae Asset menargetkan IHSG 2026 di level 10.500, meski tekanan global dan data… Read More
PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mencatat kinerja positif pada pembiayaan kepemilikan emas syariah melalui produk… Read More
Poin Penting Realisasi investasi hilirisasi 2025 mencapai Rp584,1 triliun, tumbuh 43,3 persen yoy dan menyumbang… Read More
Poin Penting OJK telah menyelesaikan penyidikan kasus dugaan transaksi semu saham PT Sriwahana Adityakarta Tbk… Read More
Poin Penting Avrist pindah kantor pusat ke Wisma 46 untuk mendukung pertumbuhan bisnis. Target pertumbuhan… Read More